Open Turnamen Bola Volley Karang Taruna Temu Cup 2017 di Kanor, Ditutup Kapolres

Minggu, 15 Oktober 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bojonegoro, detikkasus.com – Sebagai Ketua Umum Persatuan Bola Volley Seluruh Indonesia (PBVSI) Kabupaten Bojonegoro, Kapolres Bojonegoro AKBP Wahyu S. Bintoro, SH., SIK., M.Si menutup turnamen Bola Voley Karang Taruna Temu Cup 2017 yang digelar pada hari Jum’at (14/10/2017) tadi malam di Desa Temu Kecamatan Kanor.

Acara turnamen yang digelar dalam rangka cipta kondisi menghadapi Pemilihan Kepala Daerah (Pemilukada) serentak tahun 2018 yang akan datang, dimana Kabupaten Bojonegoro merupakan salah satu wilayah yang akan melaksanakan Pemilukada. Tournamen dilaksanakan selama 16 hari yang dimulai pada tanggal 30 September bulan lalu berjalan dengan semarak dengan menyisakan club Jayatirta Gondoarum dari Kecamatan Kanor sebagai pemenang turnamen.

Baca Juga:  Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin Dalam Menyambut Perayaan Natal Dan Tahun Baru 2018

Sebelum turnamen ditutup oleh Kapolres Bojonegoro, pada sebelumnya digelar pertandingan babak final antara club dari Desa Jati Gede Kecamatan Sumberrejo melawan Club jaya tirta Desa Gedungarum Kecamatan Kanor. Dalam pertandingan yang berlangsung dalam 5 set babak pertandingan dengan skor 2-3 untuk kemenganan club Jayatirta Gondoarum dari Kecamatan Kanor.

Sebagai pemenang, club Jayatirta Gondoarum berhak menerima hadiah berupa uang pembinaan sebesar 5 juta rupiah yang langsung diserahkan oleh Kapolres Bojonegoro kepada official pemenang. Sedangkan untuk juara 2 yaitu club dari Jatigede Kecamatan Sumberejo berhak menerima hadiah sebesar 3 juta rupiah dan juara 3 yaitu club Sumantri dari Desa Tambahrejo Kecamatan Kanor dan club dari Desa Karangdayu Kecamatan Baureno memperoleh hadiah sebesar 1 juta rupiah.

Baca Juga:  Razia dimalam Tahun Baru, Polres Bojonegoro tindak 132 pelanggar kendaraan bermotor

Kapolres Bojonegoro AKBP Wahyu S. Bintoro, SH., SIK., M.Si yang memberikan keterangan kepada tribratanewsbojonegoro.com seusai acara mengatakan bahwa menindaklanjuti arahan kapolri dalam apel Kasatwil yang berlangsung pada minggu lalu di Semarang bahwa dalam menghadapi Pemilukada serentak tahun 2018, seluruh Kasatwil harus all out untuk menciptakan situasi kamtibmas tetap kondusif, baik secara formal dan informal dengan melakukan pendekatan kepada tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh adat, tokoh pemuda, LSM, tokoh-tokoh politik dan ormas, sehingga terjamin situasi pemilukada 2018 yang aman, sukses dan lancar serta kamtibmas yang kondusif.

Baca Juga:  Kepala Dusun Salen "MS" Meninggal Dunia Saat Check in Dengan WIL di Hotel Wonokerto (WK), Sekargadung.

“Termasuk Bojonegoro yang akan menggelar Pemilukada Bupati tahun 2018 Together We Can Do The Best, Bersama kita bisa melakukan yang terbaik”, ucap Kapolres. (Humas/Heri).

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB