Olah Raga Bersama Dipimpin Waka Polsek Banjar

 

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Kegiatan olahraga bersama rutin dilaksanakan setiap hari jumat di pimpin oleh WK Polsek Akp Supriadi jajaran Polres Buleleng pada hari jumat 30 Nopember 2018 pukul 07.00 wita.

Baca Juga:  Gudang Bulog Ketapang Banyuwangi Masih Salurkan Raskin Yang Ada Kutunya.

Kegiatan olahraga kali ini diisi dengan jalan Santai menelusuri jalan perkampunga desa Banjar dan dencarik setelah itu dilanjutkan dengan olahraga masing masimg, kegiatan olahraga rutin dilaksanakan dikandung maksud untuk membuat tubuh menjadi sehat walafiat, guna menunjang tugas tugas berat yang dihadapi kedepannya dibutuhkan tenaga yang prima dan fisik yang kuat untuk menghadapi tugas pengamanan pilres, pileg 2019 mendatang.

Baca Juga:  Polrestabes Semarang Sosialisasi Protokol Kesehatan Kepada Mahasiswa Papua Di Kota Semarang

Saat dikonfirmasi Kapolsek Banjar Kompol Ida Bgs Dedi Januartha,SH,MH, mengatakan,” merupakan program kami untuk selalu berolah raga minimal 1 kali dalam seminggu demi untuk dapat menciptakan kesehatan badan di masing masing anggota, sehingga tugas tugas melayani masyarakat dapat berjalan dengan baik,” ungkap kapolsek.

Baca Juga:  Turba Pagi Hari Tingkatkan Pelayanan Kepada Masyarakat Merupakan Kewajiban Anggota Polsek Sukasada

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *