Monitoring Pembangunan Desa Pajar Bulan di Tahun 2021

OKU l Detikkasus.com – Pada Senin 30 Agustus 2021 Kepala Desa (Kades) Pajar Bulan, menjelaskan tentang selesainya pembangunan.

Dihadiri oleh perangkat desa, tokoh masyarakat, Ketua BPD, dan perangkat lainnya, beserta Camat, dan anggota Koramil.

Kades Pajar Bulan Rusdi Ismail, menjelaskan tentang pembangunan pelebaran jalan di Desa Pajar Bulan.

Baca Juga:  Bertahun-tahun Tergenang Lama Saat Hujan Deras, Perbaikan Drainase Ruas Jalan Kota Bojonegoro Percepat Surutnya Air

Ada pun bangunan itu sudah selesai di tanggal 15 Juli 2021.

Adapun pembangunan pelebaran jalan, sepanjang 1000 meter, lebar 75 centimeter dan ketebalan 20 centimeter.

Pembangunan tersebut menghabiskan daribDana Desa, sebesar Rp27000000,-

Kades mengatakan, banyak mengucapkan terimakasih kepada perangkatnya telah terlaksananya pembangunan.

Tentang bangunan di Desa tersebut, dijelaskan, bahwa pembangunan desa bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa.

Baca Juga:  Terjerat Kasus Penggelapan "Eka Tiurma Oktaviani " Warga Muba di Tangkap Polisi.

Pembangunan sarana prasarana di Desa Pajar Bulan.

Salah satu agenda yang terus dilakukan Pemerintah Desa Pajar Bulan, yakni, progaram-progaram pembangunan itu, disusun untuk memenuhi kebutuhan masyarakat, maupun Lembaga Pemerintah Desa.

Pelaksanaan pembangunan diawali dengan perencanaan serta perancangan melalui sebuah Forum Musyawarah Desa yang melibatkan Pemerintah Desa, BPD, dan Lembaga- lembaga Masyarakat .

Baca Juga:  DPRD OKU Gelar Paripurna Pembentukan AKD

Perencanaan pembangunan tentunya harus disesuaikan dengan aspirasi masyarakat, kebutuhan serta peraturan yang berlaku.

Diharapkan dengan adanya program-program di atas dapat meningkatkan kemajuan desa serta dapat memenuhi kebutuhan masyarakat. (Hasan Basri, S.H)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *