Monggo Diviralkan Lur… Peserta Tidak Lolos Meminta Ujian Di Ulang.

Sabtu, 16 Desember 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lamongan, detikkasus.com – Peserta ujian perangkat Desa (Sekdes) Mojorejo Kecamatan Modo Kabupaten Lamongan bersama keluarga Mendatangi Balai Desa meminta ujian diulang, karena adanya praduga ketidaktransparanan (tidak terbuka) kinerja tim Pengangkatan Perangkat . Jumat pukul 09:30 WIB (15/12).

Ujian perangkat Desa Mojorejo Modo Lamongan yang diselenggarakan pada hari kamis (14/12) kemarin dirasa mengecewakan bagi peserta yang gagal terhadap kinerja tim pengangkatan dan pengawas ujian Perangkat Desa (PD) tersebut. Dijelaskan dalam sesi tanya jawab diruangan Kantor Desa, Lusi (salah satu keluarga Peserta gagal) menyampaikan keluhan salah satunya, “Darmono peserta yang lolos, pada saat dimulai ujian minta ijin keluar ruangan ujian guna menemui istrinya untuk menerima telpon dan tidak ada pengawasan dari panwas, ada apa sebenarnya?, “tuturnya didepan tim yang disaksikan oleh Bhabinkamtibmas dan Babinsa.

Baca Juga:  Polresta Pekanbaru gelar upacara kenaikan pangkat dan beri penghargaan personel yang beprestasi.

Sementara itu, Kiyatarto ketua tim menjawab, “Darmono sudah minta ijin, ‘mosok'(masak red*) pengawas harus mengikuti sekalipun ke WC?, kan bukan anak kecil?, “akunya.

Disinggung lebih lanjut, Tata tertib pelaksanaan ujian perangkat Desa Mojorejo pada sub B. poin 11. Disebutkan oleh Lusi, “selama ujian berlangsung calon perangkat desa hanya dapat meninggalkan ruangan dengan ijin dan pengawasan dan tidak melakukan berulang kali,”tandasnya.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Dsa Bontihing Tatap Muka Dengan Tokoh Masyarakat Membahas Tentang Perkembangan Situasi Kamtibmas

Beberapa hal yang disampaikan hingga usai, melalui Lusi peserta tidak lolos, meminta ujian diulang, namun tim pengangkatan perangkat bersikukuh, “ujian tidak bisa diulang!, ujian bisa diulang kalau ada nilai tertinggi sama jumlahhnya, “pungkas Kiyatarto.

Sementara Kepala Desa Mojorejo Sugianto saat ditanyai wartawan dengan nada yakin mengatakan, “ujian tidak bisa diulang, kecuali setelah prosesi putusan Pengadilan!, “tegasnya.

Namun, pihak peserta yang tidak lolos masih merasa tidak puas dengan jawaban dari tim pengangkatan perangkat, “kami masih tidak puas dan masih akan memperjuangkan perihal ini,” tegas Marsit(salah satu peserta yang tidak lolos) kepada wartawan saat ditanyai usai mediasi diruang kantor Desa.

Baca Juga:  Pendaftaran Partai Demokrat ke KPU Di Pimpin Langsung Ketua Umum Agus Yudhoyono

Begitu halnya Indriya(salah satu peserta yang juga tidak lolos) menyesalkan, terhadap hasil nilai yang berbanding drastis antara Darmono (peserta lolos) dibandingkan dengan peserta yang tidak lolos, padahal soal yang disajikan sangatlah sulit, “hal ini memicu praduga dan meragukan hasil penilaian ujian tersebut, harusnya diulang!,”keluhnya. (Zeny/ Rudi).

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB