Minuman Primadona Kota Beriman

Jumat, 25 Januari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Minuman Primadona Kota Beriman
https://youtu.be/x4ONVFmwHao

JOMBANG | Detikkasus.com -, Jombang merupakan salah satu kota di Provinsi Jawa Timur yang memiliki banyak potensi kuliner, salah satunya adalah es degan.


Es degan memang banyak ditemui di berbagai daerah. Tetapi pedagang di Jombang, sekitar tujuh tahun terakhir, meramu es degan dengan campuran buah lain sehingga menjadi minuman yang berbeda.
Olahan degan di depan kampus Universitas Darul Ulum ini, berbeda dari yang lain. Keistimewaan dari rasanya yaitu perpaduan antara degan,susu,duren, alpukat, leci. Keunikannya, walaupun banyak penjual degan berjajar, namun disini tidak saling berebut pembeli.
Dikarenakan sudah terdapat kesepakatan, pada awal berdirinya tempat tersebut dengan cara rolling lokasi. Hal tersebut membuat, tidak hanya beberapa penjual yang dagangannya laku, tetapi sama rata.
“Memang tempat digilir, meski begitu tidak membuat kami sepi pelanggan, selalu saja ada yang datang untuk membeli”. Kata Ahmad, salah satu penjual. Jum’at (25/01/2019).
Harga yang dipatok mulai dari Rp. 5.000 hingga Rp. 9.000 saja. Semua pedagang sama rata untuk masalah warna rombong dan modelnya, harga, dan jenis menu yang dijual.
“Alhamdulillah, saya mendapat laba yang cukup dari penghasilan ini”. Kata Rahma.
Tidak hanya es degan, tetapi terdapat satu penjual bakso juga di deretan penjual degan.

Baca Juga:  Babinsa Koramil 0824/25 Jenggawah dan PPL Ds Sruni Dampingi Panen Kelompok Tani

Rebertha Paulina Rosa

Baca Juga:  Pembangunan Pelabuhan Mini Desa Bagan Kuala APBN 2009/2010 sebesar 16 M terbengkalai sarat KKN.

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru