Minimalisir Pelanggaran Lalu Lintas Polsek Singaraja Gelar Razia

Kamis, 18 Oktober 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Guna dapat meminimalisir adanya pelanggaran lalu lintas yang dilakukan pengendara kendaraan dijalan, serta sekaligus menciptakan situasi wilayah hukum yang selalu aman dan kondusif, Polsek Singaraja terus gelar personilnya untuk melakukan kegiatan pemeriksaan kendaraan bermotor diajalan “Razia”

Seperti pada Selasa pagi (16/10), personil Polsek Singaraja digelar dijalan Surapati tepatnya didepan Mako Polsek Singaraja untuk melaksanakan kegiatan pemeriksaan terhadap kelengkapan kendaraan bermotor “Razia”

Baca Juga:  Dewan Puji Bupati Raih WTP, Bupati : Saya Senang yang Alami

Kegiatan Razia tersebut dilakukan personil Polsek Singaraja jajaran dari Polres Buleleng di bawah kendali Pawas (perwira pengawas) IPTU Suseno, SH

Adapun dalam pelaksanaannya, semua kendaraan yang melintas di lokasi diperiksa tanpa terkecuali, dan Pawas bersama personil berhasil memeriksa kendaraan roda dua, roda empat dan juga kendaraan besar lainhya sebanyak kurang lebih 45 (empat puluh lima) kendaraan.

Baca Juga:  Dua Pengedar Narkoba Jenis Sabu dan Ganja Disikat Sat Narkoba Polres Sukabumi.

Dan selama jalannya kegiatan yang berlangsung kurang lebih 45 menit tersebut, mereka tidak menemukan satupun adanya pelanggaran yang dilakukan pengendara.

Baca Juga:  Bupati Bondowoso Resmikan, BIP Langsung Ekspor Perdana Ke Singapura.

Saat diminta konfirmasinya, Kapolsek Singaraja Kompol A.A. Wiranata Kusuma, S.H.,M.M., menyampaikan “Dengan rutin melakukan kegiatan razia di jalan harapannya mampu mendeteksi adanya pelanggaran lalu lintas yang selalu dilakukan pengendara kendaraan, serta sekaligus sebagai upaya untuk menciptakan situasi wilayah hukum Polsek Singaraja yang selalu aman dan kondusif”, kata Kapolsek (TAM)

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru