Meriahnya Perayaan Kirab Budaya Larung Sesaji Desa Bajomulyo Juwana | Reporter – Z, Arifin

Senin, 3 Juli 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Jateng – Polres Pati, detikkasus.com – Dalam rangka Sedekah Laut Desa Bajomulyo Kecamatan Juwana Kabupaten Pati, Minggu (2/7) pukul 08.00 wib di Balai Desa Bajomulyo Kecamatan Juwana telah dilaksanakan acara Perayaan Kirab Budaya Larung Sesaji.

Hadir dalam acara Bupati Pati H. Haryanto, SH, MM, M.Si, Dandim 0718 Pati LETKOL. Inf. Andri Amijaya Kusumah, S.Sos, Kapolres Pati AKBP Maulana Hamdan, SIK, Wakil Bupati Pati terpilih H. Saiful Arifin, Plt. Sekda Kabupaten Pati Ir. Suharyono, MM, Asisten II Setda Kabupaten Pati Ir. Pujo Winarno, MM, Kepala DPPKAD Kabupaten Pati Turi Atmoko, Kepala Disbudparpora Kabupaten Pati Sigit Hartoko, Kepala DKP Kabupaten Pati Ir. Sujono, M, Camat Juwana Teguh Widyatmoko, AP, Danramil Juwana KAPTEN. Inf. Yahudi, Kapolsek Juwana AKP Sumarni, SH, Ka Syahbandar Edy, Ka UPT TPI Kabupaten Pati Sujarta, SE, MM, Kepala Desa Bajomulyo Sugito beserta Perangkat Desa, Ketua Paguyuban Nelayan, Tomas, Toga dan Toda Ds. Bajomulyo Warga Masyarakat Desa Bajomulyo dan sekitarnya.

Baca Juga:  Gawat,,, Mafia Rambah Hutan Mangrove di Bogak Besar.

Adapun prosesi perarakan larung sesaji dimulai pukul 08.10 Wib, dengan route : Start Depan Balai Desa Bajomulyo – Pertigaan Hang tuah – Jl. Hang tuah – Pertigaan Kamla – PPI unit II Juwana, yang diikuti oleh Foreigder Mobil Police Big Bone, Pembawa bendera merah putih dari SMKN 4 Pati, Pembawa Dupo, Perangkat Desa Bajomulyo dan Trimulyo, Sesaji yang akan dilarung, Marching Band dari SMPK Juwana, Kuda lumping Kademangan, Mobil hias karang taruna Karya muda Sejahtera Bajomulyo, Gunungan hasil Bumi, Marching band Darul Falah Sirahan Kec. Cluwak, Rebana dari karyawan TPI unit 2 Juwana Singo barong Desa Bajomulyo, pukul 09.10 Wib, rombongan / peserta arak-arakan tiba di TPI II Desa Bajomulyo, peserta kirab disambut oleh Ketua panitia sedekah laut yang diwakili oleh Camat Juwana Bp. Teguh Widyatmoko AP dengan diiringi sendra tari gambyong.

Baca Juga:  Patroli Menyasar di Seputaran Panji Untuk Cegah Tangkal Terjadinya Aksi Pelaku Kriminal

Sebelum prosesi Larung Sesaji, didahului dengan sambutan Bupati Pati Bp. H. Haryanto, SH, MM, M. Si, mengatakan, “bahwa setelah bulan Suci Romadhon kegiatan rutin tradisi laut larung sesaji ini yang tidak bisa ditinggalkan oleh para nelayan dari lehuhur kita, larung sesaji ini tidak bisa kita lupakan khususnya oleh para nelayan sebagai wujud rasa syukur kepada Allah SWT yg telah meberi kenikmatan dan hasil tangkapan ikan yg melimpah ruah, kita tidak menanam tapi kita dapat memanen.

Baca Juga:  Kanit Binmas Polsek Gerokgak Tatap Muka Dengan Tokoh Agama

Kapolres Pati AKBP Maulana Hamdan,SIK malalui Kapolsek Juwana AKP Sumarni,SH mengatakan bahwa, giat prosesi larung sesaji dilanjutkan dg mhiburan pentas OM. New Safira, Pentas Band Pemuda Bajomulyo dan Campur sari ” Bajang Koplak” yang berada di hal TPI Unit I dan II”. (Arif).

Redaksi. Media Cetak Radar Bangsa dan Media Online www.jejakkasus.info / detikkasus.com. Ciptakan Situasi Informasi Untuk Yang Terbaik. Wa – 081 – 217- 614 – 828. (Zainul Arifin)

Berita Terkait

Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban
Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4
Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan
Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 16:11 WIB

Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban

Sabtu, 16 November 2024 - 10:55 WIB

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 November 2024 - 10:54 WIB

Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan

Jumat, 15 November 2024 - 21:28 WIB

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB