Menyasar ATM Dan Bank Saat Melaksanakan Patroli Malam

Selasa, 22 Januari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus. Com – tetap jaga kamtibmas Hari Senin, 21 Januari 2019, pukul 23.30 wita, Anggota Polsek Gerokgak Jajaran Dari Polres Buleleng dipimpin Pawas Iptu Putu Sutarjana, SH melaksanakan patroli  menyasar mesin ATM yang ada di seputaran wilayah Gerokgak. tidak saja menyasar mesin ATM yang ada di pinggir jalan raya atau di tempat tempat keramaian, namun juga mesin ATM yang ada di gerai bank.

Baca Juga:  Bhabin Pemuteran Giatkan Pemasangan Stiker Kamtibmas Kapolda Bali

Disampaikan pula pengamanan dan patroli bertujuan untuk memberikan rasa nyaman dan aman bagi masyarakat yang ingin bertransaksi di mesin ATM mengingat keadaan jalanan ramai dan patroli merupakan langkah kami untuk mengantisipasi aksi kriminal jalanan.

Baca Juga:  Jumat Barokah Yonif Raider 514, Wujud Bakti dan Cinta TNI Kepada Rakyat

Saat ditemui terpisah Kapolsek GerokgaK Kompol Made Widana,S.H, mengatakan Bahwa “kegiatan dilakukan guna mengantisipasi kejahatan dengan sasaran nasabah bank atau warga yang menarik uang lewat ATM karena keberadaan ATM rawan menjadi incaran tindak kriminal, Tapi sejauh ini belum ada kejadian di Gerokgak, kegiatan itu (patroli) sebagai langkah antisipasi,” jelasnya.

Baca Juga:  Sinergi TNI-Polri, Sosialisasi Qanun Peradilan Adat Di Desa

Berita Terkait

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online
Pelindo III Selalu Ingkar Janji ! Warga Lembar Akan Mengadu Ke Komisi II DPR-RI Dan Presiden RI
Kasus Judol Di Kementerian Komdigi Jadi Atensi Kapolri

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 17:45 WIB

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Selasa, 5 November 2024 - 21:56 WIB

Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan

Selasa, 5 November 2024 - 21:17 WIB

Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online

Berita Terbaru