Menyambut MTQ.H.,FSQ H. Azhar Rambe, S.E,. dan Azhar,. S.H,. Lagi Berbenah

Labuhanbatu – Sumut I Detikkasus.com -,
Untuk menyambut Musabaqoh Tilawatil Qur’an.Hadist yang ke 52 dan Festival Seni Qasidah yang ke 37, Pak H. Azhar Rambe, S.E,. Camat Rantau Selatan dan Pak Azhar,. S.H,. Lurah Ujung Bandar bersama BKM (Badan Kordinator Mesjid Raya), terlihat sangat konsentrasi berbenah pelataran MASJID RAYA yang ada, diwilayah Kecamatan Rantau Selatan Kabupaten Labuhanbatu Provinsi Sumatera Utara. Rabu (1/3/2023)

Pantauan awak media, sekitar dua truk batu krikil masuk kelokasi pelataran Masjid Raya, batu krikil tersebut setelah dibongkar kemudian, di serak atau diarahkan ketitik lokasi yang paling rendah untuk bisa meratakan, situasi gelombang jalan dan sekaligus agar bisa menghilangkan genangan air. Yang ada di sekitar pelataran atau halaman Masjid Raya yang berada di Kecamatan Rantau Selatan.

Baca Juga:  Pemkab Sergai dan PDGI Gelar Bulan Kesehatan Nasional

Selain kegiatan nyerak- nyerakkan batu krikil ternyata ada lagi suatu tim untuk kegiatan pemasangan pentas, Musabaqoh Tilawatil Qur’an.Hadist yang ke 52 dan Festival Seni Qasidah yang ke 37 sedang dilaksanakan, dengan tujuan paling lama di Hari Senin Tanggal 06 Maret, segala bentuk persiapan sudah dapat tersusun dengan rapi, agar acara MTQ.H., dan FSQ di 07 s/d 11 Maret 2023 terlaksana dengan baik.

Baca Juga:  Meriahkan Hari RPL Desa, Kemendes PDTT dan Pemkab Bojonegoro Gelar Fun Walk

H. Azhar Rambe, S.E,. Camat Rantau Selatan mengutakan “MTQ tingkat Kabupaten Labuhanbatu yang ke 52 kali ini, ditempatkan disini atau sampai diberikan amanah disini, tentunya satu tujuan dengan harapan kita bersama untuk dapat BOLO Labuhanbatu, dengan melalui sumber daya manusia yang berkerakter, dan qur’ani mewujudkan labuhanbatu maju dan sejahtera sejajar dengan Bapak Bupati.

Baca Juga:  Kapolres Magetan Sebut Pentingnya Bansos Bagi Masyarakat di Tengah PPKM Darurat

Mari kita sukseskan bersama musabaqoh tilawatil qur’an.hadist yang ke 52 dan festival seni qasidah yang ke 37 ini, “dari kita kebaikan itu akan kembali kepada kita jua jenis kebaikan itu, sebagaimana yang ada saya kutip dari Hadist Riwayat Muslim nomor 1893”. Artinya: “Barang siapa yang menunjukkan pada kebaikan, maka dia akan mendapatkan pahala seperti pahala orang yang mengerjakannya”. Ujar H. Azhar Rambe, S.E,. (J. Sianipar)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *