Menyambangi Pekerja Bangunan Sampaikan Pesan Kamtibmas

Selasa, 21 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – pastikan desa binaan tetap aman maka, pada hari Senin 21 Nopember 2017, pukul 11.30  wita, Bhabinkamtibmas Desa Gerokgak, Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng Aiptu Ketut Wijanegara menyambangi warga binaannya di Banjar Dinas Batu Agung, Desa Gerokgak. Kec. Gerokgak, Kab. Buleleng.

Baca Juga:  Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Nias, Sumatera Utara, Melaksanakan Kegiatan Sosialisasi Pelaksanaan Verifikasi Faktual Partai Politik

Aiptu Ketut Wijanegara selaku Bhabinkamtibmas Desa Gerokgak menyambangi warga binaan Bapak Abdul Muis yang bekerja sebagai tukang bangunan. Bhabinkamtibmas berbincang – bincang tentang kamtibmas dan juga menghiambau untuk berhati hati di saat bekerja, utamakan keselamatan kerja supaya tidak terjadi musibah yang menimpa” pesan bhabinkamtibmas

Baca Juga:  Sebanyak 3.543 botol Miras hasil operasi Pekat dan Kegiatan Kepolisian Polres Malang, hari ini di Musnahkan.

Kapolsek Gerokgak Kompol I Ketut Relo Kusada ketika dikonfirmasi mengungkapkan“ Bahwa kehadiran Bhabinkamtibmas di tengah tengah masyarakat ini bertujuan agar masyarakat lebih merasa aman, nyaman, merasa terlindungi dan terayomi, jadi jangan disalah artikan apabila Bhabinkamtibmas hadir dalam masyarakat. Semua itu dilakukan untuk terciptanya hubungan yang harmonis di dalam kemasyarakatan,” ujar Kapolsek (Ryu)

Baca Juga:  Seluruh Fraksi DPRD Nias Selatan Setujui Penetapan Ranperda APBD TA.2020.

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Kamis, 7 November 2024 - 06:57 WIB

PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB