Menjalin Kemitraan dan Menjaga Kamtibmas dalam Menyambut Tahun Baru, Bhabinkamtibmas Sambangi Ketua Muda Mudi MJC

Sabtu, 30 Desember 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – untuk menjalin hubungan kemitraan, meningkatkan komunikasi dan kerjasama dalam Memelihara Keamanan dan Ketertiban, pada hari Sabtu, tanggal 30 Desember 2017 pukul 08.30 Wita bertempat di Dusun Pasek, Desa Kubutambahan, Bhabinkamtibmas Kubutambahan Aiptu Gede Adiasa melaksanakan kegiatan Sambang ke rumah warga A.n Gede Wisesa Segara selaku Ketua Muda Mudi Majapahit Community ( MJC ) yang rencananya akan menyelenggarakan kegiatan Colorun Party dalam rangka menyambut Tahun Baru 2018, kegiatan tersebut akan berlangsung pada hari Minggu tanggal 31 Desember 2017 mulai pukul 14.00 Wita hingga selesai.

Baca Juga:  Seorang Pengedar Shabu Ditangkap Polisi Saat Akan Bertransaksi di Wilayah Desa Petapahan

Dalam kegiatan Sambang tersebut Bhabinkamtibmas Kubutambahan Aiptu Gede Adiasa menyampaikan Pesan -pesan Kamtibmas, menyarankan kepada Ketua Muda Mudi untuk membuat Surat Ijin atau Surat Permakluman ke Polsek Kubutambahan dan sekaligus mohon bantuan Pengamanan untuk bersama – sama mengantisipasi adanya Gangguan Kamtibmas, lanjut Bhabinkamtibmas memberikan himbauan Kepada Ketua Muda Mudi untuk selanjutnya disampaikan pula kepada Anggotanya agar senantiasa Menjaga Kamtibmas, Tidak mengkonsumsi minuman keras atau minuman beralkohol yang dapat menjadi pemicu terjadinya Gangguan Kamtibmas, Agar dalam kegiatan Colorun Party tersebut tidak terlalu berlebihan sehingga tidak memancing emosi daripada peserta yang lain sehingga akan menimbulkan gesekan dan memicu pula terjadinya Gangguan Kamtibmas.

Baca Juga:  Penuh Haru, Jam Komandan Danrem 081/DSJ Kolonel Inf Masduki

Kegiatan berjalan dengan baik lancar dan aman hingga berakhir pada pukul 09.00 Wita.

Kapolsek Kubutambahan AKP I Komang Sura Maryantika.SH, di konfirmasi menyampaikan “kegiatan Bhabinkamtibmas melaksanakan koordinasi dan komunikasi dengan muda mudi yang akan menyelenggarakan hiburan Colorun Party pada malam tahun baru 2018 ini sebagai usaha untuk nencegah terjadinya gangguan kamtibmas dan Gangguan Kamatibmas agar para panitia benar – benar memperhatikan keamanan dan kerja sama yang baik antar fungsi agar dapat berjalan dengan aman dan kondusif di Wilayah Hukum Polsek Kubutambahan Jajaran Polres Buleleng”,ucap Kapolsek. (Tam)

Baca Juga:  Jaga Kebersamaan Dengan Warga Dengan Rutin Mengunjungi Warga

Berita Terkait

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.
Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa
Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu
Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”
Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas
Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara
GTT Bantah Pembayaran Honor Di Potong Dan Di Politisi, Vika Liondry : Itu Tidak Benar

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 17:10 WIB

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 November 2024 - 14:20 WIB

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 November 2024 - 11:49 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas

Berita Terbaru

Uncategorized

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 Nov 2024 - 17:10 WIB

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB