Mengantisipasi Perayaan Pergantian Tahun, Bhabinkamtibmas Desa Panji Amankan Kegiatan Masyarakat

Senin, 1 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Pada hari Minggu, 31 Desember 2017 Bhabinkamtibmas desa Panji, jajaran Polres Buleleng Aiptu Nyoman Wijaya bersama Perbekel Nyoman Sutama, Babinsa Serka Komang Karya dan 30 Linmas desa Panji melaksanakan kegiatan bersama dalam pengamanan malam pergantian tahun.

Baca Juga:  Babinsa Boro Bantu Warga Bangun Tanggul Sungai Antisipasi Banjir.

Kegiatan diawali dengan apel dalam menyamakan persepsi guna mencegah atau mengurangi kemungkinan terjadinya gangguan kamtibmas.

Bentuk kegiatan kemitraan dengan pemantauan dilakukan Para Kelian Banjar dan regu Linmas di balai banjar masing – masing, Pelaksanaan Patroli bersama dan Bertatap muka terhadap kelompok warga yang sedang merayakan tahun baru baik ditingkat banjar maupun tingkat RT  dalam upaya prefentif dengan mengingat malam tahun baru banyaknya warga yang memanfaatkan kegembiraaan sehingga perlu kewaspadaan disaat berlalu lintas dan mewaspadai dampak buruk miras.

Baca Juga:  Kodim 0816/Sidoarjo menggelar kegiatan Olah Raga Bersinergi yang termasuk dalam rangkaian Sidoarjo Siap 24 Jam Tahap IV Tahun 2018

Kegiatan berahir pukul 03.00 wita dengan terpeliharanya situasi yang kondusif.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Pemuteran Melaksanakan Pengamanan dan Pengaturan Pagi

Kapolsek Sukasada Kompol Ketut Darmita, SS saat diminta konfirmasi menjelaskan “upaya Bhabinkamtibmas dalam penerapan pengamanan swakarsa serta membangun komonikasi dua arah dengan warganya telah mengantarkan situasi kondusif didesa binaanya  dalam mengamankan perayaan tahun baru ini ” ucapnya.(EK)

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB