Mencegah Kejahatan Unit Reskrim Melaksanakan Pengawasan dan Patroli

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Terjadinya tindak pidana dan gangguan kamtibmas dapat terjadi kapanpun dan dimanapun . Untuk mengatisipasi hal itu Personil Reskrim Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng mengintensifkan kegiatan patroli malam hari pada saat jam jam rawan . Rabu, 4 Juli 2018, pukul 22.30 wita.

Baca Juga:  Camat Himbau Kades Alokasikan DD/ADD Untuk Katar, Dalam Acara Safari Ramadhan dan Pengukuhan Katar Kecamatan,Reporter Hernandi K S.Sos M.Si.

Pelaksanaan Kring serse kali ini untuk mengantisipasi curanmor dan difokuskan ditempat-tempat parkir, perumahan, pertokoan dan perbankan.

Baca Juga:  Patroli Dialogis Dengan Pemedek Di Pura Melanting

Mengingat malam ini banyak pertokoan yang tutup maka dilaksanakan pengawasan agar para pelaku kejahatan tidak memiliki kesempatan untuk melakukan pencurian.

Kapolsek Gerokgak Kompol Made Widana, S. H, ketika dikonfirmasi mengatakan bahwa “Patroli dilaksanakan secara rutin sebagai upaya Polri untuk menjaga Kamtibmas dan merupakan bentuk pelayanan untuk menciptakan rasa aman bagi masyarakat”, kata Kompol Made Widana.(Ryu)

Baca Juga:  Harkonas, LPK Nusantara Indonesia (LPKNI) Bagikan Kalender untuk Konsumen Cerdas

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *