Mempererat Silatuhrami Dengan Warga Hal Yang Selalu Di Lakukan Bhabin Gerokgak

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Ingin selalu dekat dengan warga Bhabinkamtibmas Gerokgak Polsek Gerokgak Polres Buleleng, Aiptu Ketut Wijanegara melaksanakan sambang dengan warga, Hari Jumat, 10 Nopember 2017,Pukul 10.00 wita.

Baca Juga:  TMMD Kodim 0813, Membangun MCK di Meduri.

Dalam sambang tersebut Bhabinkamtibmas mengajak warga untuk selalu menjalin tali silaturahmi demi mempererat keharmonisan, sekaligus memberikan pesan-pesan Kamtibmas. Bhabinkamtibmas mengimbaukan agar warga peduli demi menjaga keamanan desa, diharapakan masyarakat mempunyai kesadaran dalam melaksanakan tugas kewajibannya ikut menjaga lingkungan.

Baca Juga:  WARGA PERUMAHAN BUMI SERDANG PERMAI ( BSP ) MENJERIT " INI MILIK KAMI "

Kapolsek Gerokgak Kompol Ketut Relo Kusada saat dikonfirmasi mengatakan mengatakan bahwa “Keberadaan Bhabinkamtibmas ada di tengah-tengah masyarakat untuk memantau kegiatan warga dan situasi wilayah setiap hari”, demikian penjelasan Kapolsek.(Ryu)

Baca Juga:  Kapolsek Kawasan Laut Celukanbawang Memimpin Analisa dan Evaluasi Kerja Mingguan Anggota

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *