Melalui Olah Raga, Tingkatkan Kamtibmas yang Kondusif.

Kamis, 25 Oktober 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali-Polres Buleleng , detikkasus.com – Dimanapun dan kapanpun Polri hadir dan ada untuk memberikan Rasa Aman dan Nyaman kepada Masyarakatnya.

Seperti dalam kegiatan Kejuaran Bola Voly Tajun Cup yang diselenggarakan di lapangan Giri Mukti dihadiri oleh Kapolres Buleleng AKBP Suratno,S.I.K dan unsur Tripika ,Camat Kubutambahan Drs Made Suyasa Kapolsek Kubutambahan Made Mustiada SH serta Kepala Desa Tajun Ir. Gede Ardana. Pihak Kepolisian menurunkan 20 personel untuk mengamankan jalamnya pertandingan final Voly Cup di Desa Tajun dan pengamanan orang serta barang ” Kita kerahkan personil yang berpakaian dinas untuk pengamanan terbuka dan juga personel reskrim dan intel untuk mengantisipasi adanya kriminalitas tegas Kapolsej Kubutambahan.

Baca Juga:  Penyaluran Bantuan Ikan Konsumsi Dinas Perikanan Pringsewu Diduga Bermasalah

Camat Kubutambahan Drs. Made Suyasa menyampaikan ^ karena situasi Kamtibmas yang sangat kondusif di daerah Kubutambahan kita dapat melaksanakan kegiatan pertandingan Bola Voly cup di Tajun “. Tandas camat Kubutambahan. Situasi Kamtibmas yang kondusif seperti sekarang imi karena ada sinergisitas antara Tripika yang ada dikecamatan Kubutambahan .

Baca Juga:  Musrenbang Desa Kalisari Baureno Tahun Anggaran 2020, Prioritaskan Infrastruktur Jalan dan Jembatan.

Dilain pihak Kapolres Buleleng menyampaikan ” sudah kewajiban Polri untuk menjadikam Kamtibmas di Buleleng ini menjadi kondusif, sehingga Masyarakat dapat melakukan aktifitas yang sportif seperti kegitan Bola Voly di Tajun, dan kegiatan seperti ini disamping menumbuh kembangkan rasa persaudaran yang santun dapat juga meningkatkan perekonomian di Tajun, tegas Kapolres Buleleng AKBP Suratno,S.I.K

Baca Juga:  Dalam Ops Mantap Brata Agung-2018 Sat Binmas Bergabung Laksanakan Apel

Berita Terkait

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024
Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2
Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:09 WIB

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Rabu, 20 November 2024 - 21:18 WIB

Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB