melalui Kunjungan Bhabinkamtibmas Kalibukbuk Jalin Kerjasama dengan warga Jaga Keamanan Desa

Sabtu, 17 November 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Untuk mewujudkan terjalinnya hubungan kemitraan atau kerjasama yang baik antara Polri dengan warga Masyarakat dalam menjaga Kamtibmas, Bhabinkamtibmas terus upayakan dengan kegiatan sambang ataupun kunjungan.

Seperti halnya kegiatan sambang dilakukan Bhabinkamtibmas Desa Kalibukbuk Polsek Singaraja jajaran dari Polres Buleleng Bripka I Nyoman Sudiarta disekitar lingkungan Desa binaanya pagi tadi. Rabu (4/11).

Dalam kegiatan sambangnya tersebut BRIPKA I Nyoman Sudiarta bertemu dengan warga binaanya dan melakukan komunikasi tentang perkembangan situasi dan aktifitas mereka serta berupaya menunjukkan perannya sebagai petugas Bhabinkamtibmas dengan mendengarkan keluh kesahnya guna untuk dapat mengetahui permasalahan apa saja yang sedang dialaminya, sehingga dapat dicarikan solusi ataupun dijadikan acuan dalam pelaksanaan tugas yang harus dilakukan kedepannya.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Nagasepaha Amankan Acara Pertunjukan Wayang Cemblong

Pada kesempatan tersebut BRIPKA I Nyoman Sudiarta juga menyampaikan pesan kamtibmas dan menghimbau untuk tetap waspada terhadap kerawanan kamtibmas yang bisa terjadi kapan saja, jangan mudah percaya dengan berita Hoax, ujaran kebencian ataupun sara.

Baca Juga:  Kunjungan ke Warga Binan Bhabinkamtibmas Tunjung Sampaikan Pesan Kamtibmas

Selain itu dia juga mengajak warga untuk ikut bersama-sama dalam menjaga situasi keamanan dan ketertiban Masyarakat khususnya di Desa Kalibukbuk.

Warga menyambut baik dan mengucapkan terimakasih atas kedatangan dan himbauan yang diberikan petugas Bhabinkamtibmas, serta berjanji akan terus membantu Kepolisian dalam hal menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan desa Kalibukbuk.

Baca Juga:  Antusiasme Warga Desa Wates Saat Dibukanya Pasar Ramadhan

Kapolsek Singaraja KOMPOL A.A. Wiranata Kusuma,S.H.,M.M., saat diminta konfirmasinya menyampaikan “Kunjungan atau sambang yang dilakukan Bhabinkamtibmas tersebut adalah salah satu cara yang sangat efesien dalam mewujudkan terjalinnya hubungan kemitraan antara Polri dengan Masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban Masyarakat”, kata Kapolsek (TAM)

Berita Terkait

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024
Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2
Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:09 WIB

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Rabu, 20 November 2024 - 21:18 WIB

Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB