Melalui DDS, Bhabinkamtibmas Desa Pancasari Berikan Pesan Kamtibmas

 

Polda Bali – Polres Buleleng,  detikkasus.com. Pada hari Selasa tanggal 09 Oktober 2018 pukul 10.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Pancasari Polsek Sukasada Jajaran Polres Buleleng  Aiptu I Kayan Suastana melaksanakan  kunjungan/DDS ke rumah  Nengah Berata Yasa di Banjar Dinas Kerama, Desa Pancasari, Bhabin sampaikan pesan kamtibmas dan menghimbau untuk bersama sama menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif.

Baca Juga:  Laksanakan Razia Kendaraan Untuk Jaga Situasi Aman

Pada kesempatan tersebut  Bhabinkamtibmas juga menghimbau kepada warga agar selalu menjaga kantibmas dilingkunganya masing masing mejelang Pilpres dan Pileg tahun 2019.

Baca Juga:  Sambangi Warga Bhabinkamtibmas Desa Bontihing Sampaikan Pesan Kamtibmas

Kapolsek Sukasada Kompol Nyoman Landung,SH. saat dikonfirmasi menjelaskan bahwa  “Sudah menjadi kewajiban setiap Bhabinkamtibmas untuk meningkatkan sambang, binluh, maupun DDS  untuk menghimbau warga masyarakat Desa binaanya sehingga terjalin kemitraan yang lebih harmonis guna bersama sama menciptakan situasi kamtibmas yang tetap aman dan kondusif” ucapnya.

Baca Juga:  Cegah Macet di Kalur depan Kawasan Pertokoan Bhabinkamtibmas Banjar Bali Lakukan Pengaturan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *