Masyarakat Perlu Waspada, Saat Ini Sudah Musim Panas, Jangan Membakar Lahan

Rabu, 18 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pelalawan-Riau I Detikkasus.com – Mengingat saat ini sudah masuk bulan Januari awal tahun 2023 dan sudah tiba musim panas masyarakat diharapkan perlu waspada jangan membakar lahan di sembarangan tempat sehingga dapat menimbul kan kebakaran lahan dan hutan. Pemerintah Kecamatan Kuala Kampar mengimbau masyarakat yang mempunyai lahan jangan membakar disembarangan tempat. Hal tersebut disampaikan kepada media ini. Rabu.19 Januari. 2023.

Baca Juga:  Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Pelalawan meresmikan MTQ ke XI Tingkat Kecamatan Kuala Kampar

El Rasyidi Albi. S.sos Camat Kuala Kampar mengatakan, saya berharap kepada kita semua terutama warga masyarakat yang berada di Desa maupun Kelurahan se Kecamatan Kuala Kampar yang memiliki lahan hamparan yang sedang diolah supaya tidak membakar, oleh karna saat ini sudah musim panas dan jangan kita membersihkan lahan dengan membakar, sebab pemerintah sudah melarang membakar lahan, apalagi daerah Kecamatan kita ini memiliki lahan gambut sangat rawan dengan kebakaran terang Elrasyidi menambahkan.

Baca Juga:  Kades Teluk Bangun Perkebunan Kelapa dan Tanaman Pinang

Untuk mengantisipasi supaya tidak membakar lahan dan hutan, “Saya mengajak kita semua warga masyarakat Kecamatan Kuala Kampar, mari kita bersama sama menjaga dan merawat lahan kita agar tidak bermain api dilahan yg kering dan rawan kebakaran. Kedepan, saya sebagai Camat Kuala Kampar sangat mengharapkan kepada tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh pemuda dan elemen masyarakat tidak terlepas disemua pihak, mari kita ciptakan situasi aman dan kundusif demi tercapainya semua perkembangan dalam pembangunan untuk itu mari kita dukung, juga kritikan dan saran untuk kemajuan Kuala Kampar sangat saya harapkan tutup Elrasyidi Albi.

Baca Juga:  Minimalisir Peredaran Minuman Keras Beralkohol Unit Sabhara Polsek Seririt Tingkatkan Ops Miras

(Tambi)

Berita Terkait

Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban
Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4
Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan
Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 16:11 WIB

Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban

Sabtu, 16 November 2024 - 10:55 WIB

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 November 2024 - 10:54 WIB

Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan

Jumat, 15 November 2024 - 21:28 WIB

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB