MASYARAKAT DESA PALBAR TETAP TOLAK DIJADIKAN TPST

Kamis, 25 Oktober 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkkasus.com | Provinsi Jabar – Kabupaten Cirebon – Untuk yang ketiga kalinya masyarakat Desa Palimanan Barat (Palbar) Kecamatan Gempol Kabupaten Cirebon Provinsi Jawa Barat (Jabar), Kamis (25/10).

Dengan tegas tetap menolak wilayahnya dijadikan Tempat Pembuangan Sampah Terakhir (TPST), berdasarkan keputusan musyawarah seluruh elemen masyarakat dari mulai Ketua RT, Ketua RW, Tokoh Pemuda, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, Ketua BPD hingga Kepala Desa (Kuwu) tertuang dalam Keputusan Bersama yang ditanda tangani tanggal 21 April 2018.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Ularan Kembali sambangi Warga Binaanya

Penolakan tegas dalam pernyataan tersebut ditujukan kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Cirebon agar membatalkan rencana Desa Palimanan Barat dijadikan TPST.

Baca Juga:  Tekan Pelanggaran dan Lakalantas, Polsek Busungbiu Intensifkan Pelaksanaan Razia Kendaraan Bermotor

Warga berharap Pemkab Cirebon tidak memaksakan rencana tersebut, karena hanya akan memberikan beban masalah baru untuk masyarakat. (Nadiri)

Baca Juga:  Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang Dampingi Kelompok Tani Desa Torongrejo

Berita Terkait

Ratusan Masyarakat Papua, Demo Tolak Program Transmigrasi Ke Papua
Wakasad Dampingi Presiden RI Tinjau Program Strategis Nasional Ketahanan Pangan Di Merauke
Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 06:51 WIB

Ratusan Masyarakat Papua, Demo Tolak Program Transmigrasi Ke Papua

Kamis, 7 November 2024 - 06:50 WIB

Wakasad Dampingi Presiden RI Tinjau Program Strategis Nasional Ketahanan Pangan Di Merauke

Rabu, 6 November 2024 - 08:39 WIB

Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Berita Terbaru