Maling Ditangkap Warga di BRI Link Paoman-Indramayu

Jumat, 19 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com l Indramayu – Prihal laporan pendahuluan perampokan di toko BRI Link, pada Jumat 19 Juli 2024 di jln Siliwangi RT 02 RW 02 Kel Paoman kec/kab Indramayu.

A. Selamat siang Komandan,
Ijin melaporkan pada hari jumat tgl 19 Juli 2023 Pukul 10.30 Wib telah terjadi perampokan di BRI link RT 02 RW 02. Kel.Paoman kec Indramayu

Baca Juga:  Siapakah Back Up Tambang Pasir Dugaan Ilegal Tlocor Di wilayah Hukum Polsek "Jabon Sidoarjo"?

B. Hadir di TKP al Sbb:
1. Kapolsek Indramayu, AKP Indri Hapsari SH.beserta anggota
2. Dalmas Polres
3. Babinsa Paoman Koptu Irawan
4. Lurah Paoman pak Taskuri
5. Kasi trantib Paoman bpk Nursuhud.

C. *Kronologi* :
Pd pukul 10.30 wib Pelaku 1 orang (tidak membawa identitas alamat bongas) melakukan perampokan datang dan masuk ke BRI LINK dengan menodongkan pisau keleher korban di Toko BRI LINK dan mengakibatkan leher korban pemilik toko atas nama Nurul iman yg mengalami luka sobek d bagian leher karena melawan, sekarang korban di bawa ke Puskesmas Margadadi dan pelaku Lari ke arah blakang, kemudian ditangkap warga dan diamankan di rumah warga, dekat TKP dgn di jaga angg Polsek dan Babinsa kel. Paoman.

Baca Juga:  Kapolres Indramayu harus bisa Membuktikan Kinerjanya biar Masyarakat Percaya kepada Instansi Polri

D. Pukul 11.45 wib Pelaku diamankan pihak kepolisian dibawa Ke Polsek Indramayu untuk proses Hukum.

Baca Juga:  Palsukan Dokumen, Oknum Kakon dan Sekdes Ambarwa Induk Diperiksa Inspektorat dan PMD

Demikian dilaporkan.
Dokumentasi terlampir.
(Warsana)

Berita Terkait

Polres Indramayu berhasil Ringkus Komplotan Curanmor
Seorang Warga Tungkal Ilir di Siram Air Keras, Polisi amankan Barang Bukti dan buru Pelaku
Kajari Tanggamus Tetapkan ASP sebagai Tersangka Dugaan Kasus Korupsi BPRS Tanggamus
Tak terima Namanya Diberitakan, Kakon Banjarsari Sebut, Siap Jual Mobil miliknya apabila Terbukti Bersalah Dalam Pengelolaan Dana Desa.
Polresta Cirebon amankan Pengedar Sabu-Sabu
Tim Gabungan dari Polres Tanjab Barat berserta Subdenpom II/2-2 dan jajaran Polsek Betara, Musnahkan Lokasi Sabung Ayam 
Polresta Cirebon amankan 2 Pengedar Sabu-sabu
Kakon Banjar Sari Edi Purwanto Diduga Kuat Selewengkan Dana Desa

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:18 WIB

Polres Indramayu berhasil Ringkus Komplotan Curanmor

Sabtu, 16 November 2024 - 15:10 WIB

Seorang Warga Tungkal Ilir di Siram Air Keras, Polisi amankan Barang Bukti dan buru Pelaku

Kamis, 14 November 2024 - 11:43 WIB

Kajari Tanggamus Tetapkan ASP sebagai Tersangka Dugaan Kasus Korupsi BPRS Tanggamus

Selasa, 29 Oktober 2024 - 18:35 WIB

Tak terima Namanya Diberitakan, Kakon Banjarsari Sebut, Siap Jual Mobil miliknya apabila Terbukti Bersalah Dalam Pengelolaan Dana Desa.

Senin, 28 Oktober 2024 - 16:53 WIB

Polresta Cirebon amankan Pengedar Sabu-Sabu

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB