Malam Minggu Pawas Melaksanakan Pengecekan Personil Yang Jaga di Mako Polsek Tejakula

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Pada hari Sabtu tanggal 19 Januari  2019, Pukul 20.00 Wita, Bertempat di Mako Polsek Tejakula. Pawas Polsek Tejakula jajaran dari Polres Buleleng Iptu Ketut Budayana melaksanakan pengecekan dan sekaligus memberikan pengarahan kepada personil yang melaksanakan jaga di Mako Polsek

Baca Juga:  Melaksanakan Pengamanan dan Pengaturan Arus Lalu Lintas

Pawas juga menekankan agar personil yang melaksanakan penjagaan agar selalu menjaga performen dan meningkatkan pengawasan dan pengamanan sesuai dengan arahan Pimpinan dalam hal ini Kapolsek Tejakula, kegiatan tersebut berjalan dalam keadaan aman.

Baca Juga:  Proyek Kawasan Objek Wisata Widuri Kabupaten Pemalang Jawa Tengah Tahun Anggaran 2017 terindikasi Ajang Korupsi

Kapolsek Tejakula AKP I Wayan Sartika, SH, saat dihubungi terpisah mengatakan “Pengecekan dan  terhadap personil Polsek Tejakula ke masing-masing ruangan Satpung dilaksanakan oleh Pawas sebagai upaya peningkatan disiplin personil Polsek Tejakula agar pelaksanaan tugas bisa lebih maksimal”, tegas Kapolsek.

Baca Juga:  Personil Amankan Arus Lalulintas Pengguna Jalan di Depan SDN 3 Sukasada

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *