LPM STAI DDI Sidrap Sambangi Redaksi LPM Red Line, Ada Apa ?

Kamis, 23 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Parepare, detikkasus.com – Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) STAI DDI Sidenreng Rappang berkunjung ke redaksi LPM Red Line STAIN Parepare untuk menlain silaturahim antar sesama profesi pers mahasiswa.

Dalam pertemuan itu, mereka saling berbagi cerita pengalaman karena di ketahui bahwa LPM Red Line salah satu lembaga yang cukup terkenal di wilayah Sulawesi Selatan.

Baca Juga:  Mampunya Sebatas Bungkam, Pantaskah untuk Memegang  Amanah?

Harjuna selaku Pemimpin Redaksi LPM Red Line mengungkapkan sangat berbahagia mampu menjalin silaturahim dengan LPM STAI DDI Sidrap yang baru saja terbentuk.

“Kami sangat senang bisa bertukar pikiran dengan LPM STAI DDI Sidrap karena merupakan ajang bisa saling berbagi dan support satu sama lain sesama Pers Mahasiswa,” ungkapnya.

Baca Juga:  TNI-Polri Kawal Malam Pergantian Tahun di Surabaya

Lain halnya dengan Masriadi selaku Pemimpin Redaksi LPM STAI DDI Sidrap mengatakan kunjungan kami ini untuk belajar di STAIN Parepare karena lembaga persnya sudah ada sejak tahun 2011.

“Pengelola LPM Red Line sangat terbuka dan pertemuan ini sebagai bahan kami untuk belajar mengelola LPM yang baru saja terbentuk karena kami tidak ada pengalaman,” paparnya dengan rasa bahagia.

Baca Juga:  Brimob Polda Banten Perketat Penjagaan Terhadap Kantor Bawaslu

Ia mengharapkan, Pers Mahasiswa di Sidrap mampu mematuhi kode etik jurnalistik, dan tetap berkoordinasi dengan pengelola LPM Red Line untuk membimbing kami.

“Harapan kami, dapat berkembangan sebagaimana mestinya dan rencananya setelah kunjungan ini kami melakukan pelantikan yang akan dirangkaikan dengan pelatihan Jurnalis,” tutupnya. (Al).

Berita Terkait

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024
Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang
Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro
APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas
Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga
Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Memajukan Atlet Tinju Jawa Tengah Atlet Tinju Jawa Tengah
Penanggung Jawab Pengembang Perumahan Grand Abinaya Tembalang Kota Semarang Menghilang, Konsumen Resah
MediaJejak Kasus Group Jalin Silaturahmi dengan Pendam IV Diponegoro untuk Tingkatkan Kemitraan

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:26 WIB

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 06:18 WIB

Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang

Minggu, 24 November 2024 - 23:01 WIB

Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro

Sabtu, 23 November 2024 - 16:20 WIB

APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas

Sabtu, 23 November 2024 - 13:38 WIB

Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga

Berita Terbaru

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB