Longsor Terus Bertambah, Jalan Poros Nyaris Terputus

Kamis, 29 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kaur l Detikkasus.com – Pasca musim hujan belakangan ini menimbulkan bencana alam longsor dan salah satu korban longsor adalah jalan poros dari desa Kasuk Baru menuju desa Tanjung Dalam – Desa Kepayang – Desa Babat dan Desa Tanjung Agung Kecamatan Tetap Kabupaten Kaur Bengkulu

Baca Juga:  Pemeliharaan Berkala Jalan dan Jembatan Pasca Bencana

Warga Desa Tanjung Dalam Sudirman (Mang Man) menyampaikan longsor kian bertambah dari hari kehari dan jalan terancam putus cetus Mang Man

Baca Juga:  Kunker PKK Kabupaten dalam Rangka Pembinaan PKK Desa Umbul sebagai Wujut Kepedulian

Kepala Dinas PUPR Kabuoaten Kaur Ismawar Hasdan menyampaikan tim dari PUPR Kabupaten Sudah mengecek lokasi longsor,dan mudah²an bisa di tanggulangi pada tahun 2023.Dana yang diperlukan cukup besar karna harus menggunakan pasangan crucuk atau sejenis penyagga yang berpungsi untuk menahan beban pasangan tanggul atau beronjong ungkap nya

Baca Juga:  Bencana Longsor di Kecamatan Pakkat Humbahas timpa Pemukiman Warga

(Reza)

Berita Terkait

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024
Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang
Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro
APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas
Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga
Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Memajukan Atlet Tinju Jawa Tengah Atlet Tinju Jawa Tengah
Penanggung Jawab Pengembang Perumahan Grand Abinaya Tembalang Kota Semarang Menghilang, Konsumen Resah
MediaJejak Kasus Group Jalin Silaturahmi dengan Pendam IV Diponegoro untuk Tingkatkan Kemitraan

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:26 WIB

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 06:18 WIB

Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang

Minggu, 24 November 2024 - 23:01 WIB

Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro

Sabtu, 23 November 2024 - 16:20 WIB

APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas

Sabtu, 23 November 2024 - 13:38 WIB

Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga

Berita Terbaru

Uncategorized

Polri Tegas, Pelaku Penembakan Polisi Di Sumbar Di PTDH

Rabu, 27 Nov 2024 - 11:43 WIB