Long Week End, Sat Lantas Polres Tanggamus Gelar Imbangan PPKM Berbasis Mikro

Jumat, 12 Februari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanggamus, Detikkasus.com- Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Tanggamus melaksanakan sejumlah kegiatan baik pengamanan imlek maupun imbangan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) berbasis mikro, Jumat (12/2/21).

Kasat Lantas Polres Tanggamus Iptu Rudi, S. SH. MH mengatakan dalam pengamanan long week end, pihaknya melaksanakan sejumlah tempat diantaranya Rest Area Pugung, Terminal Kota Agung. Lalu sejumlah tempat wisata yakni Kolam Renang Butterfly, Bukit Idaman dan Air Terjun Way Lalaan.

Baca Juga:  Tim PKDN Serdik Sespimti Polri 2022 Kunjungi Polda Kalbar

“Hasil pemeriksaan, sejumlah tempat wisata tersebut masih tutup,” kata Iptu Rudi mewakili Kapolres Tanggamus AKBP Oni Prasetya, SIK.

Baca Juga:  Jaka Saputra, Penderita Gagal Ginjal Di Pekon Kalisari Butuh Uluran Tangan Dermawan

Menurut Kasat, selain melaksanakan pengamanan dan pemeriksaan, pihaknya juga melakukan pembagian masker di dua kecamatan wilayah hukum Polres Tanggamus.

“Pembagian masker kepada masyarakat dilaksanakan di Pasar Talang Padang dan Pekon Kampung Baru,” ujarnya.

Baca Juga:  Pertemuan Pemkab Tanggamus dan Jajaran OPD Dengan DPD RI Bustami Zainudin Saat Rese di Tanggamus-Lampung

Atas seluruh kegiatan tersebut, Kasat berharap masyarakat terus mematuhi protokol kesehatan sebagai upaya pencegan dan memutus mata rantai Covid-19.

“Mari bersama-sama, mematuhi protokol kesehatan. Semoga Covid-19 segera hilang dan kita semua dapat beraktifitas seperti biasa,” tandasnya. (*Ridho)

Berita Terkait

Polres Tanjab Barat Patroli Gabungan bersama Kodim 0419/Tanjab, Satbrimob dan Satpol PP
Polresta Cirebon gelar Apel Serpas Pengamanan TPS Pilkada Serentak 2024
Menuju Pilkada Damai 2024, Polres Tanjab Barat kerahkan Pasukan Sebanyak 246 Personil
Kapolresta Cirebon kunjungi Kebun Melon ‘Milik Pak Herman’
Kapolresta Cirebon hadiri Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang pada Pilkada Serentak 2024 Kapolresta Cirebon
Polresta Cirebon bagikan Bibit Cabai, Ikan, dan Bioflok di Desa Trusmi Kulon
Polresta Cirebon gelar Doa Bersama dan Yasinan Menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024
Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:21 WIB

Polres Tanjab Barat Patroli Gabungan bersama Kodim 0419/Tanjab, Satbrimob dan Satpol PP

Senin, 25 November 2024 - 15:21 WIB

Polresta Cirebon gelar Apel Serpas Pengamanan TPS Pilkada Serentak 2024

Senin, 25 November 2024 - 11:35 WIB

Menuju Pilkada Damai 2024, Polres Tanjab Barat kerahkan Pasukan Sebanyak 246 Personil

Minggu, 24 November 2024 - 21:25 WIB

Kapolresta Cirebon kunjungi Kebun Melon ‘Milik Pak Herman’

Minggu, 24 November 2024 - 18:22 WIB

Kapolresta Cirebon hadiri Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang pada Pilkada Serentak 2024 Kapolresta Cirebon

Berita Terbaru