Libur Tahun Baru, Personel Polsek Kuta Makmur Patroli Di Obyek Wisata Pemandian

Senin, 1 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhokseumawe |Detikkasus.com -Personel polsek kuta makmur melaksanakan patroli di obyek wisata pemandian di kecamatan kuta makmur kabupaten aceh utara wilayah hukum polres lhokseumawe minggu 31/12/2203 tahun lalu.

Kapolres Lhokseumawe, AKBP Henki Ismanto, SIK melalui Kapolsek Kuta Makmur, Ipda Fadhulillah mengatakan, patroli tersebut dilakukan personel di Blang Kolam, pemandian Rayap dan obyek Wisata Lhok Buloh, Panton Rayeuk I serta Panton Rayeuk II.

Baca Juga:  Peringati Hari Guru Ke 78, Ini Pesan Medikbud Ristek Yang Disampaikan Pj.Gubernur Harisson

“Selain itu, personel memberi himbauan kepada wisatawan seperti tidak mandi di bawah jatuhnya air terjun dan dilarang melompat dari ketinggian di atas batu ke bawah jatuhnya air terjun,” ujarnya.

Baca Juga:  Cegah Aksi Balap Liar, Petugas Kepolisian Himbau Remaja.

Selain itu, kata Kapolsek, pengunjung atau wisatawan juga diminta segera naik ke daratan apabila hujan deras. Bagi orang tua dan remaja saling mengingatkan teman dan keluarga agar terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan.

Baca Juga:  JAROT BUKA GAWAI DAYAK NYELAPAT TAUN DAYAK SEBERUANG KABUPATEN SINTANG.

“Patroli dan pengamanan di sejumlah obyek wisata ini merupakan rangkaian Operasi lilin seulawah, tujuannya untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada wisatawan,” pungkasnya.

(Abel Pasai/Bid.Humas Polda Aceh)

Berita Terkait

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM
Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:43 WIB

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Berita Terbaru