Lakpesdam-NU Kepri Minta Kaum Nahdliyin Tidak Pilih Caleg Yang Tak Loyal Terhadap NU

Rabu, 19 Desember 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Provinsi Kepulauan Riau -Kota Batam, Hari Rabu 19,Desember 2018, bertempat di Kantor LAKPESDAM-NU Kepulauan Riau Awak Media Detik Kasus wawancara eksklusif dengan Ketua Lakpesdam-NU Umar Maruf, MA yang biasa disapa Gus Far.

BREAKING NEWS DETIK KASUS | Petikan Wawancara Dengan Ketua LAKPESDAM-NU

Baca Juga:  Danrem 033 WP Ikut Persiapan Kunker Panglima TNI Dalam Rangka Peresmian Pangkalan Kapal Selam TNI- AL Di Natuna

https://youtu.be/iVeFaPqWhLk

Ketua Lakpesdam -NU Kepri, Umar Faruq, MA yang biasa dipanggil Gus Far meminta kepada kaum Nahdliyin tidak memilih Caleg yang tidak loyal kepada NU. Menurutnya walaupun NU bukan Lembaga Politik namun NU mempunyai basis massa yang jelas, karena merupakan organisasi terbesar di Indonesia dan salah satu organisasi yang mendirikan Negaranya Kesatuan Republik Indonesia. Oleh karena itu kadang pengikutnya dimanfaatkan oleh para oknum tokoh politik dan kontestan politik yang berkompetisi pada pemilu 2019. Masih kata Gus Far, di kantornya.

Baca Juga:  Kapolsek Kundur Polres Karimun melalui Bhabinkamtibmas Salurkan Bantuan Sosial

Beliau mengatakan bahwa kaum Nahdliyin, harus selektif dan berhati-hati dalam menentukan pilihan pada pemilu 2019 dan beliau berharap untuk menjaga kekompakkan dalam tubuh NU khususnya Lakpesdam-NU, kepada kaum Nahdliyin pada umumnya. Pungkasnya. (Jul/Red)

Baca Juga:  PWNU Kepri Menghimbau Kepada Para NU tak Berlebihan Dalam Merayakan Tahun Baru 2019.

Berita Terkait

Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6
Libatkan 460 Personel, Polres Metro Tangerang Gelar Patroli Besar Jelang Pencoblosan Pil-Kada 2024
Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.
Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa
Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu
Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:18 WIB

Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada

Rabu, 27 November 2024 - 21:17 WIB

Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6

Rabu, 27 November 2024 - 21:16 WIB

Libatkan 460 Personel, Polres Metro Tangerang Gelar Patroli Besar Jelang Pencoblosan Pil-Kada 2024

Rabu, 27 November 2024 - 14:20 WIB

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 November 2024 - 11:51 WIB

Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik

Berita Terbaru