Kyai Ja’far Shiddig, Akui Sosok Ipong Layak Lanjutkan Pimpin Ponorogo Dua Periode

Minggu, 8 November 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PONOROGO I detikkasus.com – Pimpinan Pondok Pesantren (Ponpes) Sendang Derajat, Kyai Ja’far Shiddiq Albadawy mengakui sosok Ipong Muchlissoni adalah tokoh yang layak melanjutkan kepemimpinan sebagai Bupati Ponorogo pada periode mendatang.

Hal itu disampaikan Kyai Ja’far Shiddiq Albadawy saat menerima silaturahmi petahana yang juga Cabup Ponorogo, Ipong Muchlissoni. “Saya dulu bukan pendukung Ipong tetapi pada Pilkada 9 Desember nanti saya madep mantep Panggah Ipong Bupatine,” ujar Kyai Ja’far Shiddiq Albadawy, Minggu (8/11/2020).

Baca Juga:  Semabi Potensi Lumbung Beras Sekadau.

Dia berharap agar masyarakat tidak mempercayai begitu saja black campaign terhadap pasangan calon Ipong Muchlissoni-Bambang Tri Wahono. “Karena kadang-kadang orang ada masalah pribadi dengan Paslon Pak Ipong-Pak Bambang,” paparnya.

Pihaknya sengaja mendukung Ipong-Bambang karena keumatan. “Kita bisa merasakan bahwa panti asuhan atau LKSA mendapat bantuan saat kepemimpinan Bupati Ipong Muchlissoni sepuluh kali dari anggaran Pemerintahan sebelum Pak Ipong,” bebernya.

Baca Juga:  Unit Sabhara Laksanakan Patroli Dialogis Dengan Menyasar Terminal Waterfall Desa Gitgit

Selain itu Ipong-Bambang dan Timnya bukan tipe serang menyerang. “Pak Ipong-Pak Bambang tidak pernah adu domba dan menyerang orang lain serta mengutamakan Ahlussunnah Wal Jamaah,” terangnya.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Sulanyah Bersama Pecalang Amankan Kegiatan Warga Diwilayah Binaanya

Selanjutnya dia berpesan kepada masyarakat untuk selalu mendukung program Ipong-Bambang. “Yang jelas sudah banyak program pro umat dari kepemimpinan Pak Ipong seperti program Umroh bagi Kyai Kampung dan Marbot, Insentif Guru Madin dan yang lainnya. Ke depan Insya Allah bantuan bagi Ponpes akan menjadi perhatian serta program keumatan lainnya,” tandasnya. (Tim9).

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB