Kunjungan Korwil SBSI Sumut Di Labuhanbatu

Detikkasus.com | Labuhanbatu – Jum’at 14 Juni 2019. Drs JONSON PARDOSI Kordinator Wilayah Sumatera Utara Serikat Buruh Sejahtera Indonesia (SBSI), Mengadakan kunjungan kerja di Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Kabupaten Labuhanbatu, Disambut baik oleh EDI IRAWAN LAOLI SH Ketua DPC SBSI bersama Team Jajarannya.

Acara kunjungan kerja (Kunker) dari Kordinator wilayah sumut tersebut diadakan diwarung kopi Milinial Rantauprapat jl Aek Tapa, Situasi kunker tersebut berjalan hikmah mengandung unsur banyak mampa’at.

Baca Juga:  Buka Sosialisasi Monev, Sekda : Bupati Berharap Kearsipan Tuban Jadi Percontohan Nasional

Pada pertemuan kunjungan kerja tersebut Drs Jonson Pardosi mengatakan “Hadirnya Serikat Buruh Sejahtera Indonesia (SBSI) di Kabupaten Labuhanbatu dan Labuhanbatu Selatan, Adalah untuk mensejahterakan semua buruh yang terdaptar di kesatuan SBSI yang kita bina bersama. Ujar Jonson

Baca Juga:  Pejabat Publik Labuhanbatu Bersama Rekan-rekan Media Turut Sukseskan Vaksinasi Sinovac

Edi Irawan Laoli SH Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC), Serikat Buruh Sejahtera Indoneaia (SBSI) Labuhanbatu dan Labuhanbatu Selatan mengatakan “Kerjasama yang solid antara pengurus DPC SBSI dengan pihak prusaha’an, Adalah kunci utama untuk mensejahterakan buruh yang terdaftar menjadi bagian dari kesatuan SBSI Labuhanbatu dan Labuhanbatu selatan. Ujar Edi Irawan

Baca Juga:  Melaksanakan Turlalin Pagi Upaya Layani Masyarakat dan Pelajar

Bernat Panjaitan SH MHum mengatakan “Hadirnya Drs Jonson Pardosi Korwil Sumut di Kabupaten Labuhanbatu, Membahas perkembangan nasip buruh sangat kita sambut dengan baik. Kita akan tetap menggali potensi yang ada dan serta kerja sama yang solid dengan manajemen prusaha’an, Untuk senantiasa mengedepankan hak-hak buruh agar mampu sejahtera. Ujar Bernat ( J. Sianipar )

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *