Kubah Masjid di Sidomulyo-Bojonegoro Terlepas Dihantam Angin

Sabtu, 23 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bojonegoro l Detikkasus.com – Kubah Masjid Mujahidin di Dusun Sanggar Desa Sidomulyo Kecamatan Kedungadem Kabupaten Bojonegoro – Jatim terlepas, lantaran dihantam angin, Jumat (22/10/2021) sore.

Berdasarkan informasi warga setempat, saat itu, sekira pukul 16.00 WIB, hujan deras disertai angin kencang selama kurang lebih 2 jam.

Baca Juga:  Pos Kamling terkesan tempat persinggahan maling, diduga tak berfungsi ronda malam

“Kejadian e yo pas udan, meh 2 jam an lah mas (Kejadian itu berawal dari hujan hampir dua jam mas.red),” tutur salah seorang warga setempat.

Angin kencang seperti kabut gelap dari arah barat menghantam kubah Masjid.

“Angin e buuanter, koyok kabut peteng, terus nubruk kubah (Anginnya kencang, seperti kabut langsung menghantam kubah.red),” terang warga yang tidak sempat menyebut namanya saat dikonfirmasi.

Baca Juga:  Exavator Kodim 0802/ Ponorogo Diturunkan Untuk Normalisasi Sungai Desa Brahu

Masih kata warga setempat, selain kubah masjid, ada sejumlah rumah warga desa setempat tertimpa pohon.

“Sak liyane kubah Masjid Mujahidin , omahe guru kalih griyane mas Hamdan toko nok Krapyak yo kebrekan wet mas (selain kubah Masjid Mujahidin, rumahnya guru dan rumahnya Mas Hamdan Toko di Krapyak juga tertimpa pohon Mas.red),” katanya.

Baca Juga:  Ini Imbauan Forkopimda Bojonegoro Jelang Lebaran

Beruntung tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini.

“Untung ae gak onok korban jiwa (beruntung tidak ada korban jiwa.red),” pungkasnya. (Imam/dik sumber)

Berita Terkait

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024
Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang
Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro
APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas
Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga
Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Memajukan Atlet Tinju Jawa Tengah Atlet Tinju Jawa Tengah
Penanggung Jawab Pengembang Perumahan Grand Abinaya Tembalang Kota Semarang Menghilang, Konsumen Resah
MediaJejak Kasus Group Jalin Silaturahmi dengan Pendam IV Diponegoro untuk Tingkatkan Kemitraan

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:26 WIB

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 06:18 WIB

Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang

Minggu, 24 November 2024 - 23:01 WIB

Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro

Sabtu, 23 November 2024 - 16:20 WIB

APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas

Sabtu, 23 November 2024 - 13:38 WIB

Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB