Koordinasi Penanganan Pengungsi, Bhabinkamtibmas Sambangi Kediaman Perbekel

Rabu, 27 September 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam menciptakan situasi kamtibmas Bhabinkamtibmas Gerokgak Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng Aiptu Ketut Wijanegara melakukan sambang ke kediaman Perbekel Gerokgak, Kecamatan Gerokgak Kabupaten Buleleng, Selasa, 26 September 2017, pukul 15.00 wita.

Dalam sambang tersebut Bhabinkamtibmas Gerokgak bertemu langsung dengan Kepala Desa memberikan himbauan tentang harkamtibmas.

Baca Juga:  Masyarakat Pemerhati: Pemkab Kabupaten Cirebon Dinilai Tidak Bermental Sikapi Kasus Kades Cipanas.

Dalam tatap Muka tersebut disampaikan pula tentang antisipasi kedatangan pengungsi dari Kab. Karangasem yang mengungsi akibat peningkatan status Gunung Agung dari Waspasa ke Awas, agar Kepala Desa selalu berkoordinasi dengan instansi terkait termasuk dari Kepolisian untuk penanganan yang baik agar pengungsi mendapatkan pelayanan yang baik.

Baca Juga:  Pos Koramil 0824/28 Pakusari Karya Bakti TNI Bangun Jalan Menuju Mushola Bersama Masyarakat

Disamping itu mengingat perangkat desa sebagai moderator penyampaian pesan kamtibmas dari jajaran Kepolisian, maka perlu pemahaman penyampain yang logis sehingga diharapkan setiap pesan yang disampaikan pihak Kepolisian dalam hal ini Bhabinkamtibmas, jika disampaikan ke warga bisa langsung diterima dan dimengerti warga desa setempat.

Baca Juga:  Kapolsek Setia Bakti Hadiri Acara Tes Pengajian Bakal Calon Geucik Desa Gampong Baroh.

Kapolsek Gerokgak Kompol Ketut Relo Kusada ketika dikonfimasi mengatakan “Kegiatan Bhabinkamtibmas ini adalah wujud sinergi antara pihak desa dengan Kepolisian bertujuan untuk menciptakan situasi yang kondusif dengan menyampaikan pesan kamtibmas kepada warga”, demikian penjelasan Kapolsek. (Priya).

Berita Terkait

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada
Siap Majukan Dunia Perfilman Nasional, H. Rozikin Subastian BD, Terpilih Sebagai Ketua Trangi 9 Jawa Tengah
*Bob Jamal dilaporkan Rekan Bisnisnya Kasus Pengelapan 13,9 Milyar*
Semangat Hari Pahlawan, Polda Jateng Tanam Ratusan Pohon dan Tebar Ribuan Benih Ikan Wujudkan Swasembada Pangan di Kabupaten Semarang
Tindak Tegas Penyalahgunaan Solar Bersubsidi, Polres Demak Amankan Ribuan Liter Barang Bukti
Pangdam IV/Diponegoro dan Forkopimda Jawa Tengah Peringati Hari Pahlawan Bersama
Breaking News: Truk Molen Terpuruk, Lalin Menuju Pelabuhan Roro Macet
Pilkada Kota Semarang Memanas, Pengamat: Jaga Kedamaian, Hindari Perpecahan

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 14:12 WIB

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Rabu, 13 November 2024 - 18:27 WIB

Siap Majukan Dunia Perfilman Nasional, H. Rozikin Subastian BD, Terpilih Sebagai Ketua Trangi 9 Jawa Tengah

Rabu, 13 November 2024 - 00:36 WIB

*Bob Jamal dilaporkan Rekan Bisnisnya Kasus Pengelapan 13,9 Milyar*

Senin, 11 November 2024 - 06:04 WIB

Semangat Hari Pahlawan, Polda Jateng Tanam Ratusan Pohon dan Tebar Ribuan Benih Ikan Wujudkan Swasembada Pangan di Kabupaten Semarang

Minggu, 10 November 2024 - 19:46 WIB

Tindak Tegas Penyalahgunaan Solar Bersubsidi, Polres Demak Amankan Ribuan Liter Barang Bukti

Berita Terbaru