Komandan Yonangmor 2 Mar Cek Kesiapan Pasukan dan Materialnya

Rabu, 17 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Surabaya

Dalam rangka mendukung kesiapan operasi tempur maupun Non tempur, Komandan Batalyon Angkutan Bermotor 2 Marinir (Danyon Angmor 2 Mar) Mayor Marinir Tulus Novan Hartawan Siagian M.Tr.Opsla. turun langsung dan mengecek kekuatan pasukan dan material di garase kompi Yonangmor 2 Mar Kesatrian Marinir Soetedi Senaputra, Karang Pilang, Surabaya, Rabu (17/06/2020).

Pengecekan kesiapan tempur alutsista tersebut diikuti seluruh personel gabungan pengawak kendaraan taktis (Rantis) dari Yonangmor 2 Mar, yang meliputi 25 unit Truck Liaz, 5 Truck Unimog, 4 Truck Isuzu dan 4 unit kendaraan administrasi Kia.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Sambangi Warga Binaanya Sampaikan Pesan Kamtibmas Jelang Pemilu 2019

Dalam kegiatan tersebut, Danyon Angmor 2 Mar menyampaikan bahwa tujuan dilaksanakannya kegiatan ini agar Yonangmor 2 Mar senantiasa siap mendukung setiap kegiatan yang diberikan oleh satuan atas dengan cara menyiapkan personel dan material siap bergerak kapanpun juga, selain itu kegiatan ini merupakan bagian dari pembinaan mental tempur terhadap prajurit Yonangmor 2 Mar agar senantiasa terjaga dan terasah untuk menghadapi berbagai tugas kedepan.

Baca Juga:  Cegah Peredaran Barang Berbahaya, Polsek Seririt Tingkatkan Pelaksanaan Giat Razia Ranmor

“Kita sebagai prajurit di Yonangmor 2 Mar yang  notabenenya melaksanakan tugas tidak mengenal waktu dan tempat serta harus siap apabila dibutuhkan, maka dari itu saya perintahkan kepada seluruh pengawak kendaraan untuk selalu memperhatikan dan mengecek kesiapan kendaraan kita. Ujar Danyon.

Baca Juga:  Unit Opsnal Polsek Sawan, Tempati Kring, Untuk Antisipasi Curat, Curas dan Curanmor

Hadir dalam kegiatan ini Pasiops Yonangmor 2 Mar Kapten Marinir Rustandi, Para Danki, Danton, serta seluruh pengawak Kendaraan Truck di Yonangmor 2 Mar.
(yosafat RH/menbanpur 2 mar)

Berita Terkait

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.
Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh
Pamat-Wil OMP Seulawah 2024, Bersama Kapolres Lhokseumawe, Tinjau Pengamanan Di Sejumlah TPS
Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang
Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.
Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:30 WIB

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah

Rabu, 27 November 2024 - 21:28 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.

Rabu, 27 November 2024 - 21:26 WIB

Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh

Rabu, 27 November 2024 - 21:23 WIB

Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang

Rabu, 27 November 2024 - 21:20 WIB

Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB