Kolaborasi Perusda Kalbar Tingkatkan Pendapatan Daerah

Selasa, 29 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PONTIANAK I Detikkasus.com -, Bertempat di Ruang Praja I Kantor Gubernur Kalimantan Barat, tiga Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Kalbar melaksanakan Memorandum of Understanding (MoU) Dalam Rangka Meningkatkan Kerjasama dan Sinergitas ketiga perusahaan diantaranya, PT. Bank Kalbar, PT. Jamkrida, dan PT. Perusda, Senin (28/8/2023).

Penandatanganan nota kesepahaman dan PKS BUMD Prov. Kalbar tersebut langsung dilakukan oleh masing-masing direksi perusahaan dan disaksikan oleh Gubernur Kalbar H. Sutarmidji, S.H., M.Hum., Kepala OJK Kalbar, perwakilan dari Bank BI Kalbar, dan Kepala Organisasi Daerah (OPD) terkait, serta pengawas dari masing-masing direksi perusahaan tersebut.

Baca Juga:  Exscapator Milik PT MPLI, Di Bakar OTK Masih Tanda Tanya Secara Publik, "Apa Sebab Musabnya"

Usai menyaksikan penandatanganan, Gubernur Kalbar, H. Sutarmidji, S.H., M.Hum., mengatakan, bahwa nota kesepahaman ini dilakukan untuk saling memperkuat satu sama lain.

Dijelaskannya dari tiga BUMD tersebut telah dapat memberikan kontribusi keuntungan bagi Provinsi Kalimantan Barat. Dirinya mengungkapkan bahwa Bank Kalbar untuk tahun ini sudah bisa menyumbang hampir 100 miliar keuntungan untuk APBD begitupun dengan PT. Jamkrida.

Baca Juga:  Bersenjata Lengkap, Polisi Kawal Tahanan dan Amankan Pelaksanaan Sidang

“Hanya sayangnya PT. Jamkrida ini penjaminan, sehingga perlu tampilan modal kemampuan menjamin. Kemarin itu keuntungan dibagi terlalu besar, seharusnya ditahan untuk penambahan modal. Sehingga sekarang dengan bekerjasama dengan Bank Kalbar bisa tampil lebih bagus,” ungkap Gubernur Sutarmidji.

Untuk PT. Aneka Usaha Sutarmidji meminta agar semua unit usaha memiliki perizinan, juga alat pekerjaan, kontraktor di proyek-proyek pemerintah, termasuk juga usaha yang membantu pengendalian inflasi. Hal ini sudah dilakukan Disperindag yang telah bekerjasama untuk meningkatkan petani dengan menampung beras-beras petani.

Baca Juga:  Nuansa Ramadan, Pengunjung Kopi Tebing dimanjakan Musik Gambus

“Kemudian bagaimana caranya agar PT. Aneka Usaha bekerjasama dengan BUMDES untuk distribusi. Walaupun keuntungannya tidak besar tapi bisa membantu pemerintah mengendalikan harga elpiji. Sehingga selain menjadi wadah usaha mencari keuntungan tapi juga untuk partner pemerintah dalam mensukseskan program-program khusus,” ujar Sutarmidji.

(Hadysa Prana)

Sumber : Adpim Prov Kalbar

Berita Terkait

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar
Seminar Kebangsaan Muhammadiyah: Implementasi Pancasila sebagai Darul al-‘Ahdi Wasy Syahadah

Berita Terkait

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Rabu, 31 Juli 2024 - 18:11 WIB

Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB