Kodim 0816/Sidoarjo selenggarakan Halal Bihalal bersama anggota

Selasa, 18 Juni 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Sidoarjo – Komandan Kodim 0816/Sidoarjo Lenan Kolonel Kav Arief Cahyo Widodo, S.I.P yang didampingi ibu Dita Arief Cahyo Widodo beserta seluruh anggota baik militer maupun ASN Kodim 0816/Sidoarjo dan Pengurus Persit Kartika Candra Kirana Cabang XLII melaksanakan acara Halal Bihalal yang berlangsung di Lapangan Apel Makodim 0816/Sidoarjo yang dimulai pukul 08.00 Wib sampai dengan selesai, Selasa (18/6).

Acara tersebut diawali dengan Apel yang diambil langsung oleh Komandan Kodim 0816/Sidoarjo dan diselenggarakan bersamaan dengan momentum Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1440 H /2019 M, sehingga kegiatan tersebut sangat berarti guna mempererat tali silaturahmi keluarga besar Kodim 0816/Sidoarjo dengan jajarannya, saling bersalam-salaman, bersilaturahim dan saling memaafkan merupakan suatu hal yang sangat baik dan mulia serta terlihat suasana tampak penuh keakraban dan persaudaraan.

Baca Juga:  Tindakan Tegas Prajurit Yonangmor 2 Marinir Demi Pemberantasan Penyebaran Covid 19.

Dalam sambutannya, Komandan Kodim 0816/Sidoarjo menyampaikan bahwa, “Kami sekeluarga mohon maaf lahir bathin kepada seluruh anggota Kodim 0816/Sidoarjo dan Halal Bihalal merupakan ungkapan rasa syukur atas kembalinya fitrah kita sebagai manusia yang seutuhnya, setelah menyelesaikan ibadah puasa sebulan penuh di bulan Suci Ramadhan. Selama bulan Ramadhan kita telah melaksanakan berbagai kegiatan yang berkaitan dengan ibadah puasa seperti Sholat Tarawih dan ibadah lainnya, hal ini untuk mempertebal keimanan kita. Untuk itu, sebagai manusia kita kembali lagi pada fitrahnya sebagai manusia seutuhnya.” Tutur Letnan Kolonel Kav Arief Cahyo Widodo, S.I.P

Baca Juga:  Dalam Bentuk Tiga Pilar Pasca HUT RI Ke-74 Desa Sawohan Tertib Aman Dan Damai

“ Saya juga ucapkam terima kasih kepada seluruh personel yang telah hadir dalam Apel Bersama dan Halal Bi Halal ini. Selain itu, Terkait dengan tugas kita dalam melaksanakan berbagai kegiatan Teritorial di wilayah berharap agar ibadah puasa yang telah dilaksanakan selama bulan Ramadhan dapat diwujudkan dalam pelaksanaan tugas sehari-hari dengan meningkatkan kinerja kita dengan sebaik-baiknya. Taati aturan yang berlaku dan kurangi pelanggaran, bekerja sesuai norma yang berlaku, sehingga kita bekerja akan lebih baik dan tidak akan merasa terbebani.” Tambahnya.

Baca Juga:  Dalam Rangka HUT Bhayangkara Ke-73 Polres Aceh Jaya Gelar Bhakti Sosial ke Rumah Iptu (Purn) Bharumsyah

Kegiatan seperti ini akan terus dilaksanakan setiap tahunnya guna lebih mendekatkan hubungan antara warga di jajaran Kodim 0816/Sidoarjo, hal ini sangat positif untuk mendukung tugas pokok Kodim 0816/Sidoarjo.(Lyn/Zeey)

Berita Terkait

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025
Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.
Kadis Kominfo Mewakili Pj. Bupati Menghadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Cabang Ruang Jurnalis Nusantara (DPC RJN) Tanggamus.
Panen Perdana Padi Metode TOT di Pringsewu, Hemat Biaya Tanam 40%
Mafia BBM Ilegal Beroperasi di Teluk Betung, Diduga Rugikan Negara
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:19 WIB

AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung

Kamis, 26 September 2024 - 19:06 WIB

Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari

Kamis, 26 September 2024 - 14:34 WIB

Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025

Jumat, 20 September 2024 - 14:13 WIB

Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.

Berita Terbaru