Ketua AMTI Soroti Banyaknya Jalan Rusak Jelang Lebaran

Kamis, 28 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulungagung l Detikkasus.com – Ketua Umum Asosiasi Mahasiswa Tulungagung Indonesia atau biasa disebut AMTI soroti banyaknya jalan rusak jelang lebaran yang tak kunjung diperbaiki.(27/04/2022).

Masalah ini disampaikan saat pertemuan di Barata Sabtu (23/4).yang di hadiri oleh perwakilan mahasiswa tulungagung yang sedang study di luar tulungagung.

Pertemuan yang berlangsung dalam nuansa Ramadhan kali ini dipimpin Ketua bidang Kajian Strategis, Adhe Sugma, pertemuan itu juga mengagendakan kajian terkait penjabaran proyek-proyek jalan dan jembatan dalam APBD Tulungagung 2021 oleh Pemerintah Kabupaten Tulungagung.

Baca Juga:  3 Pelaku Pencurian Mantan Narapidana Dibekuk Satreskrim Polres Tulungagung.

Ketua AMTI, M. Bagus Taufik Akbar, seusai pertemuan mengungkapkan ada beberapa ruas jalan di Kabupaten Tulungagung yang rusak dan perlu segera dilakukan perbaikan. “Itu yang menjadi sorotan kami. Dan perlunya Dinas PUPR merespon agar segera memperbaikinya,” ujarnya.

Menurut alumni mahasiswa Institut Pertanian Bogor ini, ada beberapa jalan rusak yang nantinya perlu diperbaiki dengan pemeliharaan dan pengaspalan kembali. Seperti di desa Wajakkidul, Sanggrahan, Pucungkidul, Ngranti di Boyolangu dan jalan jurusan Selorejo Ngunut hingga Rejotangan dan jalur Campurdarat Bandung.

Baca Juga:  Puncak HJL 453, Bupati YES Jadi Ranggahadi di Pagelaran Drama Kolosal 'Nggugah' Kejayaan Lamongan

“Di Desa Ngranti rusak parah. Begitupun di jurusan Gempolan dan Gebang. Juga di Kalidawir, Sendang dan sebagainya,” paparnya.

Bagus sapan akrabnya menjelaskan perbaikan jalan rusak di Kabupaten Tulungagung sudah masuk dan dianggarkan dalam APBD 2021, namun kenapa belum terealisasi secepat mungkin. Dan rencana perbaikan jalan yang dilakukan Dinas PUPR Kabupaten Tulungagung terkesan lambat dan harus tidak ada lagi tumpang tindih dengan proyek jalan yang dilakukan oleh pemerintah desa. “Sudah ada kewenangan masing-masing dan perlu dipercepat pembangunannya, agar tidak terjadi korban kecelakaaan akibat jalan rusak lagi di hari lebaran tahun ini,” tandasnya. (fikri/fitri)

Baca Juga:  Bupati Humbahas Hadiri Kick Off Meeting Perwakilan Sumatera Utara

Berita Terkait

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri
Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan
Nah!! Muhtar AB Sekretaris DPC Demokrat Tanjabbarat, Mundur
DPP LSM Bangaspati Angkat Bicara!!, Pemdes Rambatan Wetan resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu
PJ bupati Tanjab Barat selalu Dinas Luar jadi Sorotan, Ini Jawabannya 
Tiga Unsur Elemen Bersatu untuk Ormas GMPAR di Kabupaten Indramayu
Bentuk UPTD PPA, Komitmen Pemkab Cirebon Lindungi Perempuan-Anak dari Kekerasan
Seruan Pj Bupati Cirebon Saat Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 12:57 WIB

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:05 WIB

Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan

Rabu, 30 Oktober 2024 - 22:50 WIB

Nah!! Muhtar AB Sekretaris DPC Demokrat Tanjabbarat, Mundur

Rabu, 30 Oktober 2024 - 21:23 WIB

DPP LSM Bangaspati Angkat Bicara!!, Pemdes Rambatan Wetan resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu

Selasa, 29 Oktober 2024 - 19:03 WIB

PJ bupati Tanjab Barat selalu Dinas Luar jadi Sorotan, Ini Jawabannya 

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB