Keributan Driver Taxi Online dan Taxi Konvensional Batam

Selasa, 22 Januari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Mabes Polri-Polda Kepri -Polresta Batam, Pada hari Sabtu 19,Januari 2019 sekitar pukul 17.00 Wib bertempat di Depan Hotel Romen telah terjadi keributan antara Taksi Konvensional dengan Driver taksi online.

Adapun pemicu keributan berawal dari Driver taxi online dengan jenis mobil Mithsubisi Exfender BP 1805 AM warna hitam mengambil penumpang yang keluar dari DC Mall yang kemudian diberhentikan oleh Driver taksi Konvensional, selanjutnya menyuruh turun penumpang dari dalam mobil taksi online. Lalu driver taksi online dibawa oleh sopir taksi Konvensional ke Pos Lantas Baloi Centre untuk dilakukan tindakan penilangan dan kemudian mobil taksi online diserahkan ke Dishub.

Baca Juga:  Antisipasi Kerawanan dan Peremanisme KSPKT Polsek Sukasada Pimpin Pelaksanakan Patroli Dialogis di waterfall Jembong

Namun pihak taksi online tidak terima atas tindakan yang dilakukan oleh sopir taksi Konvensional, sehingga memberitahukan kepada kawan-kawan sesama driver online melalui WA group. Sekitar pukul 20.00 Wib massa dari Driver taksi online berkumpul di belakang DC Mall +- 50 orang untuk melakukan sweeping terhadap sopir konvensional di seputaran DC Mall.

Baca Juga:  Antisipasi 3C, Polsek Gerokgak Tingkatkan Kring Serse

Setelah mendapat laporan dari masyarakat Kapolsek Lubuk Baja dan Anggota Sat Sabhara Polresta Barelang tiba di lokasi keributan,yang kemudian mengajak perwakilan dari taksi online untuk duduk bersama di Yes Kedai Kopi untuk mengambil langkah penyelesaian permasalahan tersebut tetapi tidak ada kata sepakat sehingga Kapolsek lubuk baja YUNITA STEVANI S.I.K, M.SI meminta perwawakilan taksi online dan taksi konvesianal untuk datang ke Polsek Lubuk Baja pada hari minggu untuk dimediasikan lagi dan menyuruh kepada perwakilan taksi untuk membubarkan diri. (Jul)
Sumber:Hms.Polda Kepri)

Baca Juga:  Halal bihalal keluarga besar PSHT se cabang surabaya

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru