Kegiatan Strong Point, Wujud Nyata Kehadiran Polisi di Tengah Masyarakat

Rabu, 11 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kayong Utara I Detikkasus.com – Personel Polres Kayong Utara , Polda Kalbar, melaksanakan kegiatan Strong Point, sebagai upaya mewujudkan kehadiran Polisi di tengah-tengah masyarakat.

“Kegiatan Strong Point ini dilaksanakan setiap pagi di seluruh titik lokasi pusat keramaian masyarakat seperti Pasar, Pertokoan, juga di titik rawan macet, dan rawan laka lantas, serta lokasi Sekolah”kata Kapolres Kayong Utara , AKBP Achmad Dharmianto, S.H., S.I.K melalui Waka Polres Kayong Utara , Kompol, Adi Nugroho, S.H yang langsung mengecek jajarannya melaksanakan Strong Point , pada Rabu (11/01/2023).

Baca Juga:  Polres Kayong Utara dan Dinkes, Lakukan Pengecekan Obat-obatan Sirup di Berbagai Apotik

Selain itu, program Strong Point ini juga sebagai aksi nyata Polres Kayong Utara , dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat, memaksimalkan, dan mengoptimalkan, kegiatan pelayanan Kepolisian terhadap seluruh lapisan warga masyarakat.

Baca Juga:  Personel Satlantas Polres Kapuas Hulu Gencar Lakukan Sosialisasi

“Kita berharap dengan adanya program Strong Point ini dapat mengoptimalkan pelayanan Kepolisian terhadap seluruh lapisan warga masyarakat, apakah pengemudi, pengendara, pedagang, karyawan, pegawai kantoran, anak sekolah, dan sebagainya, dengan demikian stabilitas Kamtibmas dapat terus terjaga dengan baik,”jelas Kompol Adi Nugroho, S.H.

Baca Juga:  Kapolres Kayong Utara Dengarkan Aspirasi dari Warga Sambil Ngopi Bersama

Caption Foto :
Wakapolres Kayong Utara, Kompol Adi Nugroho, S.H. (Paling Kanan, tidak pakai topi) tampak sedang memberikan arahan kepada personel yang sedang bertugas di Simpang Tiga Tugu Durian, Sukadana, Rabu (11/1/2023).

(Hadysa Prana)

Sumber : Humas Polres Kayong Utara

Berita Terkait

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024
Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru
Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 
Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi
Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 20:59 WIB

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024

Kamis, 14 November 2024 - 09:57 WIB

Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru

Senin, 11 November 2024 - 16:10 WIB

Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 

Jumat, 8 November 2024 - 14:13 WIB

Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Berita Terbaru

Uncategorized

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:07 WIB