Kawal Eksekusi Pemindahan Ahok ke Lapas, Polda Metro Siapkan 200 Personil,Reporter – Arifin.

Jumat, 23 Juni 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Polda Metro Jaya, detikkasus.com – Polda Metro Jaya akan mengerahkan 200 personelnya untuk mengawal jalannya eksekusi pemindahan terpidana kasus penistaan agama Basuki Tjahaja Purnama (Ahok). Paling lambat, eksekusi itu dilakukan pada Kamis (22/6) hari ini.

Kapolda Metro Jaya Irjen M Iriawan mengatakan, polisi akan mengantisipasi adanya kemungkinan aksi unjuk rasa terkait eksekusi pemindahan penahanan Ahok. “Semua jajaran sudah kita koordinasikan. Insya Allah tak ada demo. Ini juga dalam bulan suci Ramadan, mudah-mudahan tak ada masalah. Kan diputus sudah, diterima sudah,” ujar Iriawan pada wartawan, Rabu, 21 Juni 2017 kemarin.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Kelurahan Sukasada Monitoring Kegiatan Pos Yandu di Lingkungan Sangket

Iriawan menuturkan, polisi akan menyikapi eksekusi Ahok sama dengan terpidana perkara lainnya. Polisi juga akan berkoordinasi dengan kejaksaan, hanya saja Iriawan belum tahu di mana Ahok menjalani proses penahanannya nanti.

Baca Juga:  Dengan Rutin Bhabinkamtibmas Penyabangan Sambangi Pemilik Konter HP

“Lebih dari 200 personel, eksekusi biasa seperti yang lain-lainnya saja. Kita juga belum tahu di mananya, kita tunggu besok,” tuturnya.

Baca Juga:  Unit Opsnal Tingkat Kring Serse Pada Malam Hari Untuk Cegah Kriminalitas

Dia menambahkan, sudah meminta Kepala Biro Operasi Polda Metro Jaya Kombes Pol Verdianto untuk berkoordinasi dengan pihak kejaksaan terkait pemindahan Ahok. (Arif)

Berita Terkait

Warga Mintak Bupati Terpilih, Menuntaskan Jalan Sido Makmur
Sulitnya Di Zaman Sekarang Ini, Tabung Gas Elpiji 3 Kg Yang Bersubsidi Milik Rakyat Miskin.
LBH Iskandar Muda Aceh : Kecam Pemko Langsa Habiskan Anggaran Desa Untuk Bimtek, Gunakan Perwal Pemko Langsa Agar Bisa Korupsi.
Dir-Res-Narkoba Polda Aceh, Gelar Supervisi Dan Monitoring Perkembangan Situasi Tahapan Kampanye Pil-Kada Aceh
Kabid Dokkes Polda Aceh Tutup Sosialisasi Dan Peningkatan Kemampuan Personel Bidang DVI
Polri Pernah Mendapatkan Anugrah Sakanti Yana Utama Dari Presiden RI, Ini Sejarahnya!!!.
Polri Gandeng P2TP2A, Berikan Penanganan Khusus kepada Korban Pelecehan Di Tangerang
Paslon FAOITA No. Urut 4 Siap Dimenangkan Oleh Tokoh Dan Masyarakat Ulunoyo

Berita Terkait

Kamis, 10 Oktober 2024 - 23:48 WIB

Warga Mintak Bupati Terpilih, Menuntaskan Jalan Sido Makmur

Kamis, 10 Oktober 2024 - 23:40 WIB

Sulitnya Di Zaman Sekarang Ini, Tabung Gas Elpiji 3 Kg Yang Bersubsidi Milik Rakyat Miskin.

Kamis, 10 Oktober 2024 - 23:39 WIB

LBH Iskandar Muda Aceh : Kecam Pemko Langsa Habiskan Anggaran Desa Untuk Bimtek, Gunakan Perwal Pemko Langsa Agar Bisa Korupsi.

Kamis, 10 Oktober 2024 - 23:38 WIB

Dir-Res-Narkoba Polda Aceh, Gelar Supervisi Dan Monitoring Perkembangan Situasi Tahapan Kampanye Pil-Kada Aceh

Kamis, 10 Oktober 2024 - 23:36 WIB

Polri Pernah Mendapatkan Anugrah Sakanti Yana Utama Dari Presiden RI, Ini Sejarahnya!!!.

Berita Terbaru

Uncategorized

Warga Mintak Bupati Terpilih, Menuntaskan Jalan Sido Makmur

Kamis, 10 Okt 2024 - 23:48 WIB