Kasatlantas Polres Aceh Utara Lepas 13 Kendaraan Balik Mudik Gratis

Selasa, 2 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhoksukon |Detikkasus.com -Kasat-lantas polres aceh utara Iptu Faisal melepas keberangkatan 13 kendaraan balik mudik gratis polri presisi di terminal tipe A kota lhokseumawe, sabtu 29 april 2023.

Iptu Faisal menyampaikan, polres aceh utara memfasilitasi masyarakat balik mudik secara gratis dengan menyediakan 10 unit mobil haice dan L-300 serta 3 unit bus sekolah bantuan pemda aceh utara.

Baca Juga:  Pusdokkes: Dua Ruang Operasi Di Sediakan Tangani Korban Patah Tulang Akibat Gempa Cianjur

Balik mudik gratis yang dilaksanakan polres aceh utara bersama forkopimda tersebut berhasil memberangkatkan sebanyak 135 pemudik dengan tujuan banda aceh, langsa, dan medan.

“Alhamdulillah, polres aceh utara brrsama forkopimda telah melepas keberangkatan 13 kendaraan balik mudik gratis dengan tujuan banda aceh, langsa, dan medan,”ujar faisal, dalam keterangannya, minggu, 30 april 2023.

Baca Juga:  Patroli Humanis Sat-Lantas Polres Aceh Tengah Himbau Masyarakat Tertib Berlalu Lintas

Faisal juga mengatakan, kendaraan balik mudik gratis tersebut adalah upaya kepolisian untuk mengurangi mobilitas di jalan raya pascalebaran, sehingga secara tidak langsung dapat meminimalisir kecelakaan lalu lintas.

Baca Juga:  Haji Uma Datangi Kantor BPS Lhokseumawe, Pantau Kesiapan Sensus Pertanian, Jelang Sensus Pertanian

Selain itu, sambungnya, kendaraan balik mudik gratis ini juga untuk meringankan beban masyarakat yang ingin balik mudik pasca berlebaran Idul fitri 1444 hijriah.

Iya berharap, kendaraan dan tiket penyeberangan gratis ini bermanfaat dan dapat meringankan beban masyarakat pascalebaran.

(Abel Pasai/Abunas/Bid.Humas Polda Aceh)

Berita Terkait

Peringati Hari Pahlawan Pemkab Tanjabbar laksanakan Ziarah dan Tabur Bunga
Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 10 November 2024 - 22:26 WIB

Peringati Hari Pahlawan Pemkab Tanjabbar laksanakan Ziarah dan Tabur Bunga

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Berita Terbaru

Uncategorized

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 Nov 2024 - 17:10 WIB

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB