Karo SDM Polda Aceh Pantau Uji CAT Psikologi Penerimaan Tamtama Polri

Banda Aceh |Detikkasus.com -Karo SDM polda aceh, Kombes Pol. Riyadi Nugroho, S. I. K, memantau pelaksanaan ujian CAT psikologi penerimaan terpadu tamtama polri tahun anggaran 2024 kamis 16/5/2024.

Demikian kata kabid humas polda aceh, Kombes Pol. Joko Krisdiyanto, S. I. K, dalam siaran persnya.

Uji CAT itu digelar di salah satu ruang fakultas MIPA universitas syiah kuala (USK), banda aceh, sambung kabid humas.

Baca Juga:  Sat lantas Polres Singkawang Menggelar Kegiatan Pelayanan Sim Khusus Anggota Tni Dalam rangka sinergitas Tni Polri.

“Karo SDM polda aceh hari ini, langsung memantau pelaksanaan ujian CAT psikologi penerimaan terpadu. Tamtama polri T. A. 2024, yang digelar di salah satu ruang fakultas MIPA USK banda aceh”. Sebut, kabid humas 

Baca Juga:  Penjabat Bupati OKU H. Teddy Meilwansyah Bersama Forkopimda.

Selain, karo SDM polda aceh. Uji CAT psikologi tersebut, juga diawasi oleh panitia panda polda aceh dan pengawas lainnya. Tambah, kabid humas. 

Dalam penerimaan terpadu calon anggota polri T. A. 2024, digelar sejumlah uji diantaranya. Uji CAT psikologi, seperti yang digelar hari ini. Dalan rangka penerimaan tamtama polri, jelas kabid humas lagi.

Baca Juga:  Pemkab Bojonegoro Gelar Pelatihan Keterampilan Kejuruan, Buka Peluang Usaha Mandiri Warga

Kemudian dalam penerimaan terpadu calon anggota polri di polda aceh, digelar secara profesional dan menerapkan prinsip bersih. Transparan, akuntabel dan humanis (BETAH). Tutup, kabid humas.

(Wahdi Husri Kordinator Wilayah Aceh/Bid.Humas Polda Aceh)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *