Karang Taruna Kecamatan Lintongnihuta, Gotong Royong Bersama Warga | Detik Kasus Sumut.

Jumat, 16 Februari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Indonesia-Propinsi Sumatera Utara-Kabupaten Humbang Hasundutan, Detikkasus.com -Anggota Karang Taruna Kecamatan Lintongnihuta bersama pengurus Karang Taruna Kabupaten Humbang Hasundutan melaksanakan gotong royong bersama warga di sepanjang pasar lama sampai pasar baru lintongnihuta, Jumat lalu (9/2-2018).

Ditanya ttg kegiatan ini Ketua Karang Taruna Kecamatan Lintongnihuta ,Abdul Harris Lumbantoruan mengatakan, gotong royong ini dilaksanakan bertujuan utk mengajak masyarakat supaya dapat membangkitkan sifat kegotongroyongan dan menjungjung tinggi nilai-nilai sosial, terlebih kaula muda mudi keluarga karang taruna di desa supaya dapat menjadi motor penggerak untuk menunjang pembangunan, yg mana karang taruna desa adalah kelembagaan resmi di desa yang bisa bekerja sama sebagai mitra pemerintah desa.

Disela sela gotong royong Ketua ketua Karang Taruna Kecamatan Lintongnihuta, Abdul Harris Lumban Toruan di dampingi Penaseha St,Mula sihombing yang juga tokoh masyarakat, Membagikan dinas  karang taruna kepada 22 ketua Karang Taruna Desa dan Pengurus Kecamatan karang taruna.

Baca Juga:  Bentuk Empati dan Rasa Duka Yang Mendalam Bhabinkamtibmas Melayat ke Rumah Duka

Adapun pemberian pakaian dinas dimaksud adalah atas partisipasi pribadi dari ketua Karang Taruna Kecamatan Lintongnihuta yg tujuanya supaya ada tercipta rasa keseragaman dan kekompakan di sesama warga karang taruna.

Juga menurut Abdul Haris, saat ini sagat perlu mengembangkan rasa peduli dan rasa cinta para kaula muda terhadap lingkungan sekaligus pada daerahnya. Dimana sebagai generasi tumpuan bangsa, sangat diperlukan rasa tanggung jawab dari para pemuda untuk ikut serta berperan membangun dan mengembangkan desa demi tercapainya kemajuan desanya masing masing.

Baca Juga:  Pelihara Kamtibmas, Kanit Binmas Polsek Sumberrejo Cangkrukan Dengan Warga Desa Karangdowo

“Untuk memacu semangat para pemuda sebagai angggota Karang Taruna desa maupun kecamatan, Abdul harris berharap kiranya disetiap desa, anggota karang taruna dilibatkan untuk memajukan desa sesuai tupoksi karang taruna dan sudah barang tentu pemerintah desa juga harus mendukung mereka baik secara moril dan materi yang ada sesuai Pemberdayaan yang seharusnya ada untuk Karang Taruna Desa.”tambah Abdul Harris.

Pada kegiatan gotong royong tersebut, juga ikut ketua Karang Taruna Kabupaten Francisko Leonardo Sihite dan pengurus kabupaten lainnya yg selalu aktif mendampingi kegiatan-kegiatan karang taruna disetiap kecamatan yang ada di lingkungan kabupaten humbang hasundutan.

Dalam kesempatan itu, Ketua Karang Taruna Kabupaten Humbang Hasundutan, Francisko Leonardo Sihite Mengatakan “Sekaitan dengan program karang taruna kabupaten Humbang Hasundutan, demi menjunjung nilai sosial yang tinggi dan yang merupakan salah satu motto Karang Taruna, seluruh kecamatan yang ada di humbahas akan kita arahkan untuk berjiwa sosial dan berjiwa kerja.

Baca Juga:  Penjagaan dan Pengaturan Giat Upacara Ngaben

“Dengan gotong royong yang kita laksanakan di beberapa kecamatan termasuk kecamatan Lintong Nihuta, itu merupakan program rutin dan di harapkan menjadi Program mingguan atau bulanan. Leo juga meminta kepada pemerintah agar lebih memperhatikan atau mengarahkan pemuda ke program yang lebih produktif karena pemudalah yang akan menjadi ujung tombak pendukung pemerintah di  Kabupaten Humbang Hasundutan ini.”Tambah Leo.(Evendy).

Berita Terkait

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.
Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh
Pamat-Wil OMP Seulawah 2024, Bersama Kapolres Lhokseumawe, Tinjau Pengamanan Di Sejumlah TPS
Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang
Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.
Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:30 WIB

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah

Rabu, 27 November 2024 - 21:28 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.

Rabu, 27 November 2024 - 21:26 WIB

Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh

Rabu, 27 November 2024 - 21:23 WIB

Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang

Rabu, 27 November 2024 - 21:20 WIB

Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB