Kapolsek Karang Baru Hadiri Peresmian Perpustakaan Desa Kesehatan

Selasa, 8 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Tamiang |Detikkasus.com -Kapolsek karang baru, Iptu Surya Darma Sofyan, SH hadiri acara peresmian perpustakaan desa kesehatan kecamatan karang baru turut dihadiri unsur forkopimda aceh tamiang dan forkopimcam setempat.

Acara turut juga dihadiri Pj Bupati, DR. Meurah Budiman, SH, MH beserta organisasi perangkat daerah (OPD) tersebut dilangsungkan di kantor desa kesehatan kecamatan karang baru kabupaten aceh tamiang jum’at 27/07/2023

Baca Juga:  Temuan "BAI" Infestigasi Di Gampong Reuntang Kecamatan Darul Hikmah

Kapolres Aceh Tamiang, AKBP Muhammad Yanis, SIK, MH melalui Kapolsek Karang Baru, Iptu Surya Darma Sofyan, SH mengatakan, kegiatan ini terselenggara atas kerjasama pihak Desa Kesehatan dengan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Aceh Tamiang.

“Tujuan dibentuknya perpustakaan Kampung Kesehatan yaitu agar masyarakat Desa setempat khususnya generasi muda dapat terbuka cakrawala dan wawasan melalui buku-buku,” jelas Iptu Surya Darma Sofyan, SH.

Baca Juga:  10 Anggota PPWI Segera Berangkat Studi Kepariwisataan Ke Jepang

Tambah Kapolsek, selama kegiatan berlangsung situasi dalam keadaan aman dan terkendali dan pihak polri senantiasa mensukseskan semua kegiatan prmerintah sesuai tugas pokok dan fungsinya.

Kegiatan tersebut dihadiri Forkopimda Aceh Tamiang dan Forkopimcam Karang Baru diantaranya, Pj.Bupati Aceh Tamiang DR. Drs. Meurah Budiman, SH, MH, Kadisduk Capil Aceh Tamiang Ir.Adi Darma, Kadinkes setempat Dr. Mustaqiem, Kadis Perpustakaan dan Arsip Padilluk Tahir, SE, M. Si, Kadishub Syuaibun anwar.

Baca Juga:  Kapolda Aceh Terima Kunjungan Consulat General Of Japan

Selanjutnya, Kasat Binmas Polres Aceh Tamiang Iptu Suripto, Camat Karang Baru Fakhrurazzi, S, STP, Danramil/ 02 Krb Kapten inf Sri Indarjo, Kapolsek Karang Baru Iptu Surya Darma Sofyan, SH, Ka Mukim karang bundar Efendi, dan tamu undangan lainya.

(AS.25)

Berita Terkait

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar
Seminar Kebangsaan Muhammadiyah: Implementasi Pancasila sebagai Darul al-‘Ahdi Wasy Syahadah

Berita Terkait

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Rabu, 31 Juli 2024 - 18:11 WIB

Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB