Kapolsek Jaya Bersama Anggotanya Bersilaturahmi Dengan Tokoh Agama Kecamatan Indra Jaya

Rabu, 7 Februari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com – Calang, Menjalin hubungan yang humanis dengan tokoh agama, Kepala Kepolisian Sektor Jaya Ipda Haydi, S.H, beserta Anggotanya berkunjung ke Pasantren Dayah Bahrul Ulum Diniah Islamiah (Budi) Mesja di Desa Janguet Kecamatan Indra Jaya Kabupaten Aceh Jaya.

Kunjungan Kapolsek Jaya bersama Anggotanya disambut langsung oleh Pimpinan Pasantren Dayah Bahrul Tgk. H. ASNAWI RAMLI (ABA ASNAWI) yang didampingi Dewan Guru Gaji serta Santri dengan senang hati, Rabu (7/02/2018).

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Umajero Melaksanakan Pengamanan Upacara Mendak

Dalam kegiatan kunjungan tersebut terlihat hadir, Kapolsek Jaya, Pimpinan Pasantren, Dewan Guru Gaji, Santri, Kanit Reskrim Polsek Jaya, KA SPKT “A” Polsek Jaya dan Bhabinkamtibmas.

Kapolsek Jaya Ipda Haydi, S.H, mengatakan, Kegiatan kunjungan tersebut dapat terjalin hubungan silaturahmi dan tatap muka dengan Pimpinan Pasantren, Dewan Guru Gaji dan Santri.

Baca Juga:  Kapolres Pringsewu Pimpin Apel Gelar Pasukan Oprasi Ketupat Krakatau 2022

Lebih lanjut Kapolsek Jaya, selain silaturahmi, momen ini bisa juga untuk mengajak pimpinan pasantren sama-sama menjaga gangguan kamtibmas dan pemberantas narkoba serta paham radikal di Kecamatan Indra Jaya.

Selain itu, Tgk. H. ASNAWI RAMLI (ABA ASNAWI) selaku pimpinan Pesantren mengatakan, kami sangat senang dengan kedatangan Bapak Kapolsek Jaya dan rombongan yang telah meringankan langkah untuk berkunjung dan bersilaturahmi ke Pesantren kami.

Baca Juga:  Kabid Propam Polda Kalbar Membuka  Rakernis Bidang Propam TA 2023

Menurut Tgk. H. ASNAWI RAMLI, kegiatan yang seperti ini sudah sangat tepat dilakukan karena bisa mempererat tali silaturahmi dengan pihak Kepolisian khususnya Polsek Jaya Polres Aceh Jaya secara langsung. (Priya).

Sumber : Humas Polres Aceh Jaya.

Berita Terkait

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024
Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru
Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 
Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi
Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 20:59 WIB

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024

Kamis, 14 November 2024 - 09:57 WIB

Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru

Senin, 11 November 2024 - 16:10 WIB

Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 

Jumat, 8 November 2024 - 14:13 WIB

Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Berita Terbaru