Kapolsek Ipda Aditya Jaya Laksana Maulana, STr.K. Cek Kesiap Siagaan Piket Mako Polsek Sintang Kota

Jumat, 4 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sintang l Detikkasus.com – Guna mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan dengan situasi yang saat ini hujan Gerimis, Polsek Sintang Kota meningkatkan kewaspadaan dan kesiapsiagaan dalam melaksanakan Dinas dan tugas Kepolisian Republik Indonesia khususnya Polsek Sintang Kota Polres Sintang Kalbar terbagi kedalam Tiga Jadwal piket yaitu dinas 1 X 12 jam untuk piket SPKT atau Penjagaan. Kapolsek Sintang Kota IPDA Aditya Jaya Laksana Maulana, S.Tr.K. MAP, melaksanakan Pengecekan Personel yang Piket, Pengecekan mako dan sekitarnya dan pengecekan Instalasi Lisrik di Pagi hari di dampingi oleh Kanit SPKT Aiptu Budi, Jum,at (4/11/2022) Pagi pukul 09.15 Wib.

Baca Juga:  Kapolresta Cirebon Laksanakan Pemantauan Penerapan One Way di GT Palimanan

Kapolsek Sintang Kota mengatakan pengecekan Listrik dan mako Secara rutin wajib dilaksanakan oleh personil anggota Polsek yang piket saat itu sebagai bentuk kesiapsiagaan secara fisik bahwa personel siap untuk melaksanakan tugas pada hari itu dan sekaligus menunjukkan kepada masyarakat bahwa di Polsek Sintang Kota siap melayani masyarakat , ujarnya

Baca Juga:  Mobil Vaksin Pedesaan Berikan 3 Jenis Dosis Vaksin

Masih kata Kapolsek, “sebagai Prajurit Bhayangkara negara kita dituntut untuk senantiasa disiplin serta mengutamakan ketepatan waktu di dalam melaksanakan tugas. Karena Polri dalam tugasnya secara umum adalah memberikan pelayanan perlindungan dan pengayoman kepada masyarakat,” Jelas Kapolsek Sintang Kota.

Baca Juga:  Tingkatkan Patroli sahur, Bhabinkamtibmas Babadan Polsek Gunung Jati Polres Cirebon Kota, ajak harkamtibmas

(Hadysa Prana)

Sumber : Humas Polsek Sintang Kota

Berita Terkait

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024
Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru
Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 
Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi
Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 20:59 WIB

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024

Kamis, 14 November 2024 - 09:57 WIB

Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru

Senin, 11 November 2024 - 16:10 WIB

Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 

Jumat, 8 November 2024 - 14:13 WIB

Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Berita Terbaru