Kapolsek Hanova Siagian Berpamitan, Aiptu Irwan Masa Purna Bakti dengan Warga Kuala Kampar

Pelalawan, Riau l Detikkasus.com – Malam acara penuh haru becampur sedih yang dirasakan warga masyarakat Kuala Kampar terhadap Bapak Kapolsek AKP Hanova Siagian. SH yang sudah tak asing lagi dihati masyarakat yang sudah sekian lama bergaul dimasyarakat selama ini dikarnakan tugas yang diemban terpaksa berpindah tugas sebagai Kasat Samapta di Polres Rokan Hilir Propinsi Riau, dan Aiptu Irwan memasuki masa Purna bakti .Acara Pamitan dilaksanakan di Kapolsek Kuala Kampar Selasa Malam. 29 Agustus 2023. Jam.20, 45 Wib.

AKP. Hanova Siagian. SH Kapolsek Kuala Kampar diacara malam pamitan menyampaika, “Terima kasih saya kepada para tamu yang hadir, saya disini sudah tiga tahun tiga bulan, menjabat sebagai Kapolsek, saya masuk pada bulan Juni tahun 2020 bertepatan saat itu Negara kita lagi dilanda musibah Covid 19. kita belum bisa melaksanakan kegiatan keramaian dan pada saat itu juga saya telah Terima dengan Kapolsek yang lama, ” Tidak ada acara yang pormal jadi saya mohon maaf atas kedatangan saya dengan situasi keadaan Covid 19.tidak negara kita saja malah didunia. Selama saya bertugas di Kuala Kampar, saya merasa bersukur dan berterima kasih atas aman dan kundusifnya wilayah Kuala Kampar ini, ini semua atas dukungan dan kerjasama nya masyarakat Kuala Kampar.

Baca Juga:  Kapolsek serta Jajaran laksanakan Kerja Bakti Bersih Lingkungan Hidup Sehat

Terus terang saya katakan, kami disini hanya beberapa orang lebih kurang 20 orang anggota, jadi kalau tidak ada dukungan dan kerjasama selama saya disini menjabat sebagai Kapolsek tidak akan berjalan dengan baik. Selama saya menjabat di Kuala Kampar ini, saya berterima kasih banyak kepada masyarakat Kuala Kampar. Atas dukungan dan kerjasamanya dan saya mohon do’a restunya karna saya mendat tugas ditempat yang baru sebagai Kasat Samapta di Polres Rohil.dan saya akan melaksanakan sartijab hari Senin di Pengkalan Kerinci dengan Kapolsek Kuala Kampar yang baru. Kemudian kepada Bapak Aiptu Irwan memasuki masa purna bhakti. Terimakasih pak selama kita bergabung tiga tahun bersama, “Tapi masih kalah dengan saya tahun 1999-2008 saya sudah berada di Kuala Kampar, kalau dihitung saya sudah berdinas lebih kurang 12 tahun dari bujangan 1999-2001 saya bekeluarga tahun 2008 saya pindah dari Kuala Kampar. Tahun 2020 setelah sekolah balik lagi ke Kuala Kampar. Saya mohon do’a kita semua semoga mendapat perlindungan Tuhan yang Maha kuasa.

Baca Juga:  Kapolres Pelalawan Berkunjung ke Kuala Kampar

Aiptu Irwan. Memasuki masa Purna bakti, dalam sambutan mengatakan, saya sudah sembilan tahun tugas disini, mungkin ada yang kurang dihati bapak ibu dan saudara yang ada disini selama saya bertugas, “Untuk itu saya mohon maaf kepada masyarakat Kuala Kampar dan saya mohon do’a nya semoga saya dan keluarga diberikan kesehatan dan kekuatan dari yang maha kuasa. Hasniati Agusman, mewakili ibu ibu bayang kari Polsek Kuala Kampar dalam sambutan menyampaikan, ” Dimana saya sejak tahun 2011 sudah mengabdi sebagai ibu bayang kari di Polsek ini dan bergabung lebih kurang tiga setengah tahun dimana mungkin dalam pergaulan saya dengan ibu Kapolsek juga bapak Kapolsek, selama bergaul ada silap, salah saya mohon dimaaf kan, “Kepada bapak ibu Kapolsek sebelum nya sudah di maafkan. Saya mengucapkan selamat jalan dan selamat bertugas ditempat yang baru, dan kepada bapak Irwan memasuki masa purna bakti, selama ini kita bergaul disini saya sebagai anak, sebagai bayang kari, saya mewakili ibu bayang kari lain nya, saya mohon di maafkan dan saya juga mohon bimbingan dan do’a semoga kami menjadi ibu bayangkari yang amanah dan sukses.

Baca Juga:  Serdik Sespimti Polri Dikreg 30 Peduli Lingkungan Sekitar

Elrasyidi Albi. S.sos Camat Kuala Kampar dalam sambutan mengucapkan, pertama kepada pak Aiptu Irwan masuk masa purna bakti, selama kita bergaul salah dan silap selama disini saya mengatas nama warga masyarakat mohon dimaapkan begitu juga sebaliknya pak Irwan sudah dimaafkan. Kemudian Terima kasih kami kepada bapak Kapolsek selama bapak berada dan bertugas di Kuala Kampar ini, kita bersama sama kesana kemari dengan keakraban kita bergaul ditengah masyarakat, mungkin kami banyak kesilapan dan kesalahan kami mohon dimaafkan, dan kami mengucapkan kepada bapak Kapolsek Hanova Siagian semoga mendapat perlinsungan dari yang kuasa dan semoga sukses menduduki tempat yang baru tutupnya.

( Tambi )

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *