KAPOLRES PONOROGO DAN DANDIM PIMPIN OPERASI GABUNGAN BERSKALA BESAR

Rabu, 12 Mei 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PONOROGO I detikkasus.com – Kapolres Ponorogo AKBP MOCHAMAD NUR AZIZ, S.H., S.I.K., M.Si. dan Dandim 0802 Letkol. Inf. SIGIT SUGIHARTO pimpin operasi berskala besar guna mengantisipasi masyarakat yang melaksanakan takbir keliling malam jelang lebaran Idul Fitri 1 Syawal 1442 Hijriah. Polisi sudah melarang masyarakat melakukan takbir keliling saat pandemi virus corona Covid-19, Rabu (12/05/2021)

Baca Juga:  Antisipasi Peningkatan Kasus Covid-19 di Jatim, Forkopimda Gelar Rapat Koordinasi bersama BNPB di Polda Jatim

Patroli skala besar tersebut melibatkan personel Polres Ponorogo, Kodim 0802 Ponorogo, serta aparat dari pemerintah daerah Ponorogo.

Kapolres Ponorogo kembali menegaskan kegiatan takbir keliling malam jelang lebaran dilarang dalam rangka memutus mata rantai penyebaran virus corona.

“Silahkan menggaungkan takbir di rumah masing-masing dan tak menggelar takbir keliling,” Ujar Kapolres.

Personel Babinsa, Bhabinkamtibmas, hingga kelurahan telah turun hingga ke RT/RW untuk melakukan imbauan terkait larangan takbir keliling. Pihaknya akan mengedepan upaya preventif dan persuasif dalam rangka mencegah kegiatan takbir keliling oleh masyarakat.

Baca Juga:  Danramil 0801 Salurkan Sembako Bagi Orang Kurang Beruntung

“Di penghujung bulan suci Ramadan, kita biasa menyaksikan takbir keliling, takbiran yang mewarnai kota ponorogo. Tahun ini, takbir itu tetap menggema, tapi takbir itu tidak bergaung di jalan-jalan, takbir itu kini bergaung di tiap-tiap rumah, di tiap-tiap ruang di dalam rumah kita. Di rumahku, takbirku,” ungkapnya

Baca Juga:  Danrem 081/DSJ Hadiri Sertijab Kalapas Kelas I Pemuda Madiun

Selain imbauan tak menggelar takbir keliling, Kapolres juga mengimbau masyarakat yang merayakan Idul Fitri untuk tetap menahan diri berada di rumah.

Tep : Rif / Anang Sastro.

Berita Terkait

Peringati Hari Pahlawan Pemkab Tanjabbar laksanakan Ziarah dan Tabur Bunga
Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham

Berita Terkait

Minggu, 10 November 2024 - 22:26 WIB

Peringati Hari Pahlawan Pemkab Tanjabbar laksanakan Ziarah dan Tabur Bunga

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB