Kapolres Pimpin Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-96 Di Polres Pelabuhan Makassar

Jumat, 1 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hum-Der |Detikkasus.com -Dalam rangka memperingati hari sumpah pemuda ke-96, kapolres AKBP Restu Wijayanto. Memimpin upacara yang berlangsung khidmat di halaman mapolres pelabuhan makassar senin 28/10/2024 bulan lalu, upacara ini dihadiri oleh seluruh jajaran polres

Kapolres pelabuhan makassar, dalam sambutannya. Mengingatkan, pentingnya semangat persatuan yang diwariskan oleh para pemuda pada tahun 1928. Iya menekankan bahwa semangat persatuan dan kesatuan harus terus dijaga oleh seluruh elemen bangsa, terutama generasi muda, untuk menghadapi tantangan zaman yang semakin kompleks.

Baca Juga:  DR. Hilarius Duha, SH, MH & Firman Giawa, SH, MH Deklarasi 9 Parpol Pendukung.

“Semangat sumpah pemuda, harus terus menginspirasi kita dalam menjaga persatuan dan kesatuan bangsa. Mari kita jadikan momentum ini, untuk memperkuat komitmen kita. Sebagai generasi penerus dalam menjaga NKRI,” ujar kapolres AKBP Restu Wijayanto dalam amanatnya.

Baca Juga:  Sidang Istimewa Dewan, Tentang Nota Pengantar APBD-P Tahun 2018 Di Setujui

Upacara ini, tidak hanya diisi dengan pengibaran bendera merah putih dan pembacaan naskah sumpah pemuda. Tetapi juga, dimeriahkan oleh penampilan berbagai atraksi dari para pemuda yang menggambarkan keberagaman budaya Indonesia. Hal ini, menggambarkan semangat kebersamaan yang menjadi esensi dari sumpah pemuda.

Perayaan hari sumpah pemuda ke-96, di polres pelabuhan makassar. Berlangsung dengan penuh semangat, menunjukkan bahwa nilai-nilai persatuan dan cinta tanah air masih tertanam kuat di hati para generasi muda. Dengan semangat ini. Diharapkan para pemuda, dapat terus berkontribusi dalam pembangunan bangsa menuju Indonesia yang lebih maju dan sejahtera.

Baca Juga:  Babinsa Grobogan Pos Koramil 0821/05 Kedungjajang Karya Bakti Bersama Warga.

(Jihandak Belang/Sumber : Tribrata News Polres Pelabuhan Makassar.com)

Berita Terkait

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online
Pelindo III Selalu Ingkar Janji ! Warga Lembar Akan Mengadu Ke Komisi II DPR-RI Dan Presiden RI
Kasus Judol Di Kementerian Komdigi Jadi Atensi Kapolri

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 17:45 WIB

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Selasa, 5 November 2024 - 21:56 WIB

Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan

Selasa, 5 November 2024 - 21:17 WIB

Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online

Berita Terbaru