Kapolres Nias Selatan A.F. Ambat Berbagi Kasih di Panti Lai Nisora Dalam Menyambut HUT Bhayangkara Ke-74

Jumat, 26 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nias Selatan | Detikkasus.com

Polres Nias Selatan Anjangsana di Panti Asuhan Lai Nisora, Jl.Golkar Kecamatan Telukdalam Kabupaten Nias Selatan – Sumatera Utara, Jumat (26/06/2020)
Silaturami dalam rangka HUT Ke-74 Bhayangkara.

Turut hadir, mendampingi Kapolres Nias Selatan AKBP Arke Furman Ambat, S.I.K., didampingi kabag ops kompol J.Situmorang S.H, Kasat intelkam Polres Nisel AKP Zul Efendi, SH, Kasat lantas polres Nisel AKP Musa sembiring. Dan kasat binmas polres Nisel Iptu piktor Silalahi, SH.

Baca Juga:  Wujud Kemitraan Bhabinkamtibmas Sinabun Kunjungi Warganya Sampaikan Pesan Kamtibmas

Kapolres Nias Selatan, AKBP Arke Furman Ambat, S.I.K menuturkan bahwa tujuan dilaksanakan kegiatan bakti sosial ini adalah sebagai upaya wujud sosial Polres Nisel dalam rangka HUT Bhayangkara ke 74, dan untuk saling bahu membahu membantu masyarakat yang sedang kesulitan akibat terdampak oleh Covid-19 khususnya di wilayah hukum polres Nias selatan

Baca Juga:  Kasus Pembunuhan Anak Di Bawah Umur Terungkap Di Polres Nisel

“Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Polres Nisel kepada anak-anak yatim piatu, dalam rangkaian menyambut HUT Bhayangkara. Dengan tema kegiatan Anjangsana menyambut HUT Bhayangkara 74.”

Ditempat yang sama, ketua yayasan Panti Lai Nisora Sariamin Zalogo mengatakan, kami sangat bangga dan berterimakasih atas kepedulian Polres Nias Selatan, atas kunjungan di tempat kami yang sederhana ini, hal itu tak ada balasan dari kami beserta anak panti, selain doa yang bisa kami panjatkan.

Baca Juga:  Nias Pro Surfing Internasional 2019 Resmi Dibuka Di Nias Selatan

Kegiatan Polres Nisel dengan Tema anjangsana di Panti Asuhan Lai Nisora, berjalan dengan baik, aman dan kondusif hingga selesai.

Selamat HARI BHAYANGKARA ke 74.
Situasi kandusif, Masyarakat semakin produktif. (Supardi Bali)

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:10 WIB

Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB