Kapolres Gresik Bersama Forkopimda Berikan Bantuan Sembako Kepada Masyarakat Dampak Covid-19

Selasa, 7 April 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com l Bojonegoro – Kapolres Gresik AKBP Kusworo Wibowo, S.H., S.I.K., M.H., bersama Forum komunikasi pimpunan daerah ( Forkopimda) membagikan sejumlah paket sembako, kepada warga yang membutuhkan akibat dampak wabah covid-19, Senin (7/4/2020).

Kapolres Gresik AKBP Kusworo Wibowo, S.H., S.I.K., M.H., mengatakan ada beberapa Kecamatan yang menjadi sasaran dan  prioritas bantuan sembako yaitu wilayah Kebomas, Gresik, Manyar, Panceng, Benjeng dan Driyorejo.

Baca Juga:  Kreatif, Wulansari Olah Salak Jadi Aneka Makanan dan Minuman Khas Bojonegoro

“Sembako diberikan kepada masyarakat yang tidak mampu bekerja akibat dampak covid-19 sehingga nantinya kepala desa diharapkan menekan masyarakat untuk tetap berada di rumah” terangnya.

Baca Juga:  Forkopimda Bojonegoro Ikuti Rakor Evaluasi Penanggulangan Covid-19

Dalam kesempatan ini, Kapolres Gresik bersama Dandim 0817 turun langsung untuk membagikan paket sembako kepada kepala desa Yosowilangun dan memberikan imbauan agar kepala desa ikut serta mensosialisasikan kepada masyarakat secara langsung untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19.

Baca Juga:  Polres Bojonegoro Lakukan Pengamanan Ketat Laga Uji Coba Persibo Bojonegoro Vs Arema Malang United

Kapolres Gresik juga menghimbau kepada masyarakat setempat agar tertib menerapkan protokol kesehatan sesuai arahan pemerintah.

 

“Seperti selalu berada di rumah, menjaga jarak terhadap orang lain dan selalu mencuci tangan untuk kepentingan bersama,” pungkasnya.
(Hery)

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru