Kapolres Gowa Diapresiasi Dari Pihak Keluarga Almarhum Mursalim

Senin, 13 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Makassar, detikkasus.com – Forum Mahasiswa bersama keluarga Almahrum Mursalim mendatangi kapolres Gowa menggelar unjuk rasa Damai. Senin 13/11/2017

Dalam hal ini forum Mahasiswa bersama keluarga Almahrum Mursalim itu kemudian sangat mengapresiasi dan memberi dukungan atas kinerja Bapak Kapolres Gowa dan Tim Unit Khusus atas pengungkapan kasus Almahrum Mursalim yang sudah ada titik terangnya.

Penanganan kasus Almahrum Mursalim berjalan kurang lebih 8 bulan sudah mulai menemukan titik terang dan tanpa tebang pilih.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Kedis dan Tinggarsari Hadiri Acara Penetapan Titik Koordinat Tapal Batas Desa Kedis dan Desa Tinggarsari

Maka dari itu Mahasiswa dan keluarga Almahrum sangat berterima kasih dan l sangat mengapresiasi kinerja bapak Kapolres Gowa.

Dalam aksi tersebut berkisar 20 orang yang mendatangi kapolres Gowa dan melakukan orasi dengan panggung orasi mobil pick up warna putih. L

Kemudian Ardi Mochtar selaku Kordinator lapangan mengatakan Kami akan terus mengawal kasus ini sampai kepengadilan agar dapat terusut tuntas karena kami anggap ini adalah kasus kejahatan terhadap kemanusiaan

Baca Juga:  Safari Kamtibmas Kapolsek Singaraja di Kelurahan Beratan

” Hadirnya Tim Khusus yang di bentuk oleh Bapak Kapolres Gowa itu sangat kami apresiasi dan kedepan bisa di jadikan contoh oleh aparat kepolisian yang lain terkhusus di Kabupaten Gowa dalam hal penegakan Hukum ” ucap Ardi selaku Korlap.

Adapun tutuntan pengunjuk rasa tersebut yaitu kami keluarga, Masyarakat, Mahasiswa siap menjadi garda terdepan ketika ada pihak yang mencoba melemahkan Tim Unit Khusus yang telah dengan cepat mengungkap kasus pembunuhan saudara kami almahrum Mursalim

Baca Juga:  Bhabin Desa Sulanyah Pertebal Pengamanan Diwahana Wisata Water Fark Seririt

Kami sangat mengapresiasi keberadaan tim unit khusus yang dibentuk oleh bapak Kapolres Gowa karena telah bekerja dengan cepat dan sesuai dengan prosedur dalam mengungkap berbagai kasus di Kabupaten Gowa.

Kami atas nama keluarga Almahrum bersama mahasiswa meminta kepada bapak Bupati Gowa untuk terus mendukung keberadaan Tim Unit khusus. (Whyu)

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB