Kapolres Bojonegoro Sambang ke Rumah Mbah Sumiati, Nenek yang Hidup Sebatangkara

Senin, 4 Juni 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Polda Jatim – Polres
Bojonegoro – Mbah Sumiati, Warga Jalan Sunan Kalijogo Desa Sukorejo RT 17/RW 08 Bojonegoro, pada Senin (04/06) pagi terlihat sumringah saat disambangi Kapolres Bojonegoro di kediamannya.

Seperti sudah tidak asing lagi dengan Korp baju coklat, Mbah Sumiati saat mengetahui rombongan dari Polres yang dipimpin oleh Kapolres Bojonegoro, AKBP Ary Fadli, langsung menyapa ketika rombongan tiba di gang jalan menuju rumahnya.

Baca Juga:  TNI-POLRI Bareng Masyarakat Gotong-royong Normalisasi Saluran Sungai Dander

Sambil berjalan tertatih tatih menuju rumah karena usianya yang sudah senja, Mbah Sumiati yang pendengarannya sudah mulai menurun sempat menanyakan kabar anggota Sat Binmas yang hampir sering menyambanginya.
“Piye kabare nak,. Sehat kabeh to? (baca : Bagaimana kabarnya,. Sehat semua kan?)”, ucap Mbah Sumiati

Baca Juga:  Polres Bojonegoro Raih Juara 2 Polmas Kapolri Award.

Sesampai di rumah, Mbah Sumiati mendapat bingkisan dan pemeriksaan kesehatan dari tim kesehatan yang dibawa oleh Kapolres.

“Kita ajak tim kesehatan untuk memeriksa kondisi kesehatan, kita juga berikan vitamin untuk Mbah Sumiati,” ucap Kapolres kepada kami yang turut meliput.

Sebelumnya pernah diberitakan bahwa Mbah Sumiati menghabiskan sisa hidupnya tanpa sanak saudara, beliau hidup sendirian di gubuk yang terbuat dari kayu dan untuk makan sehari hari mendapat bantuan dari warga sekitar. Saat ini, kondisi rumah Mbah Sumiati sudah bisa dibilang layak huni setelah warga serta FKPM (Forum Kemitraan Polri dan Masyarakat) Sukorejo membantu memperbaiki rumahnya.(Her)

Baca Juga:  Polres Kampar Berikan Reward kepada Polisi Teladan dan 12 Personel yang Berprestasi.

Berita Terkait

Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban
Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4
Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan
Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 16:11 WIB

Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban

Sabtu, 16 November 2024 - 10:55 WIB

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Jumat, 15 November 2024 - 21:28 WIB

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB